Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
Kemenhut melalui UPT Koordinator Wilayah Aceh terus melakukan percepatan penanganan dampak bencana banjir berupa pembersihan tumpukan kayu dan material
PT PLN (Persero) memastikan sistem kelistrikan di Provinsi Aceh telah pulih sepenuhnya pascabencana. Pemulihan ini ditandai dengan beroperasinya kembali 20 Gardu Induk (GI) yang ada di Aceh,
Jusuf Kalla menegaskan bantuan asing ke Aceh diperbolehkan selama untuk kemanusiaan dan terkoordinasi. PMI fokus pada logistik dan kebutuhan dasar warga terdampak.
PT PLN memanfaatkan crane sebagai tower darurat pada jaringan transmisi 150 kilovolt (kV) Pangkalan Brandan-Langsa guna mempercepat pemulihan pasokan listrik Aceh.
BSI kembali memberangkatkan 100 relawan tambahan ke Aceh untuk pemulihan pascabencana. Total bantuan logistik BSI dan BSI Maslahat telah mencapai 125 ton di tiga provinsi terdampak.
WARGA korban terdampak banjir bandang di Kabupaten Aceh Taming, Aceh, hingga kini masih mengalami krisis pangan, air bersih, hingga listrik.
"SAYA bersyukur situasi sudah mulai membaik. Walaupun kita masih prihatin, kita terus bekerja keras agar pemulihan bisa segera tercapai.”
SKALA kerusakan akibat banjir bandang yang melanda tiga provinsi di Sumatera tidak sepenuhnya disebabkan oleh cuaca ekstrem, tapi kerusakan lingkungan.
Komisi II DPR RI dari Fraksi PDI Perjuangan, Deddy Sitorus, menilai penanganan bencana di sejumlah wilayah Sumatera seharusnya tidak semata diperdebatkan dari sisi kemampuan negara.
Presiden Prabowo Subianto menegaskan bahwa para pengungsi banjir bandang di Desa Salareh Aia, Kecamatan Palembayan, Kabupaten Agam, Sumatera Barat, tidak menghadapi musibah ini sendirian.
BANJIR yang meluluhlantakkan Aceh dan Sumatra. Penderitaan para korban masih saja terus berlangsung dan bahkan bertambah lagi bermunculan persoalan baru.
BRIN melalui Task Force Supporting Penanggulangan Bencana bidang kesehatan memperkuat upaya perlindungan anak dan pemenuhan gizi balita pascabanjir bandang di Kabupaten Bireuen, Aceh.
Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka bertolak ke Provinsi Aceh untuk meninjau langsung dua kabupaten yang terdampak bencana banjir dan tanah longsor.
Gubernur Aceh Muzakir Manaf alias Mualem menegaskan sikapnya untuk tetap menerima bantuan kemanusiaan yang datang dari luar negeri.
Menteri Dalam Negeri Muhammad Tito Karnavian enggan berkomentar perihal maraknya pengibaran bendera putih oleh sejumlah warga di Aceh.
PT Pertamina menghadirkan pembangkit listrik tenaga surya (PLTS) di sejumlah titik posko pengungsi di wilayah Aceh Tamiang.
WARGA korban terdampak banjir di kawasan Provinsi Aceh mengharapkan ada bantuan makanan siap santap. Lalu mereka juga membutuhkan air minum dan air bersih.
SUDAH 17 hari bencana banjir di Provinsi Aceh, Sumatra Utara, dan Sumatra Barat, namun penanganannya masih tertatih-tatih seperti siput menyeberang arus.
Penyaluran bantuan dilakukan di titik-titik kritis, antara lain di Langkahan di Aceh Utara, Desa Seni Antara di Bener Meriah, Gampong Ujung Pacu di Lhokseumawe, dan Gampong Teungoh Sawang.
MENTERI Koordinator Bidang Pangan Zulkifli Hasan melihat langsung dampak kerusakan yang diakibatkan bencana banjir di Desa Cot Ara, Kecamatan Kuta Blang, Aceh, pada Minggu (14/12).
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved