Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
JAJARAN Kabinet Merah Putih tengah mengikuti pembekalan dan retreat di Akademi Militer (Akmil) di Magelang, Jawa Tengah selama tiga hari ke depan hingga 27 Oktober 2024. Menteri Komunikasi dan Digital (Menkomdigi) Meutya Hafid, adalah salah satu menteri yang turut membagikan cuplikan perjalanannya menuju kegiatan pembekalan menteri di Magelang, Jawa Tengah.
Di momen video dan unggahan Instagram Story @meutya_hafid, ia menyebutkan pesawat Hercules yang dinaiki para menteri merupakan pesawat yang baru, yakni didatangkan pada 2023. Sebelum dilantik masuk Kabinet Prabowo - Gibran, Meutya merupakan Ketua Komisi I DPR RI yang juga mengurusi urusan bidang pertahanan, luar negeri, komunikasi dan informatika, dan intelijen.
Selama retreat, Meutya juga meninggalkan anaknya yang masih balita. Bagi Meutya, momen ini sekaligus ia jadikan sebagai detoks digital. Di Instagram Story, Meutya mengatakan, setelah sampai tenda para menteri dilarang menggunakan medsos.
“Nanti udah di tenda tidak boleh lagi ada IG-IG (Instagram),” kata Meutya baru tiba di Akmil Tidar, Magelang dan naik buggy car, Kamis (24/10)
Pada Jumat (25/10) dini hari ia masih membuat unggahan Instagram sekaligus pamit detoks digital. “Saya pamit dulu selama beberapa hari ke depan. Momen retreat Kabinet Merah Putih ini rasanya pas sekali saya juga gunakan untuk refleksi diri, menggali kreatifitas, berkoneksi dengan alam atau sesama peserta dalam rangka membangun kekompakan dan pembelajaran bersama untuk Indonesia,” katanya.
“Disconnect to reconnect” menyadarkan kita pentingnya sebagai manusia untuk menjaga keseimbangan dalam penggunaan teknologi. Saya juga ingin mengajak teman-teman untuk secara berkala melakukan digital detox dengan cara masing-masing untuk menjaga kesehatan mental kita. Bay the way, malam ini di bawah kaki gunung tidar sejuk sekali,” lanjutnya. (M-1)
Presiden Prabowo Subianto menepis isu perpecahan kabinet dan pamer capaian swasembada beras serta rekor produksi beras tertinggi sepanjang sejarah RI.
Presiden Prabowo Subianto kembali mengumpulkan seluruh jajaran Kabinet Merah Putih dalam retret kabinet jilid kedua yang digelar di Hambalang.
Politisi asal Dapil Papua Selatan tersebut juga menyoroti pentingnya evaluasi menyeluruh terhadap kinerja pemerintah yang telah berjalan selama satu tahun terakhir.
MENTERI Sekretaris Negara Prasetyo Hadi menegaskan soliditas Kabinet Merah Putih tetap terjaga setelah Presiden Prabowo akan mengawasi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).
KEPALA Pusat Makroekonomi dan Keuangan Indef M. Rizal Taufikurahman menilai arah kebijakan ekonomi yang dievaluasi dalam retret kabinet di Hambalang
Pemerintah Indonesia menegaskan tidak akan mencampuri konflik politik antara Amerika Serikat dan Venezuela. Mensesneg Prasetyo Hadi menyebut pemerintah fokus pada urusan dalam negeri.
Sementara itu, Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo menilai kegiatan ini langkah efektif dalam menyamakan frekuensi kerja para menteri di kabinet.
Pembekalan materi diagendakan dimulai pukul 08.30 WIB dengan tema pembahasan Hilirisasi dan B100 untuk meningkatkan nilai tambah di dalam negeri.
Para menteri ditatar untuk membangun team work yang berkualitas.
RIBUAN warga Magelang menyambut kedatangan Presiden Prabowo Subianto di Lembah Tidar, Magelang, Jawa Tengah, Kamis (24/10) malam.
RIBUAN warga menyambut kedatangan presiden RI Prabowo Subianto di Lembah Tidar, Magelang, Jawa Tengah, Kamis (24/10) malam.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved