Headline
Pemerintah merevisi berbagai aturan untuk mempermudah investasi.
Hingga April 2024, total kewajiban pemerintah tercatat mencapai Rp10.269 triliun.
EKS narapidana terorisme (napiter) perlu pembinaan dan menyeluruh untuk mencegah mereka kembali ke komunitas lamanya menjadi teroris. Karena kemungkinan eks napiter menjadi teroris kembali bisa terjadi.
Eks napiter Iqbal Husaini atau yang biasa dipanggil Rambo menjelaskan pembinaan untuk napiter setelah kembali ke masyarakat awalnya tentu dilakukan profiling terkait psikologis dan pembinaan secara mental ideologi tentang wawasan kebangsaan biasanya diadakan seminar wawasan kebangsaan dan diberikan materi kebangsaan. Terkait dengan pengawasan melalui kewirausahaan BNPT bekerja sama dengan Kementerian Sosial melalui bantuan usaha untuk napiter.
"Tetapi tidak semua napiter mau mengambil bantuan tersebut karena mungkin merasa canggung dengan ideologi. Bagi mereka yang mau saja dibantu karena napiter dari ujung Aceh sampai Indonesia Timur sangat banyak mungkin tidak semua mau ikut dalam program kewirausahaan atau deradikalisasi usaha dari BNPT," kata Rambo, Minggu (11/12).
Program tersebut melibatkan napiter untuk diberdayakan dalam program kewirausahaan. Pengawasan dan pembinaan, Rambo mengatakan masih berjalan hingga dirinya bebas.
"Namun, misalnya di Bandung napiter yang menolak program tersebut kembali lagi ke komunitas lama. Jadi ada kemungkinan napiter kembali ke komunitas lama karena mereka tidak mau bergabung dengan program pemberdayaan," ungkapnya.
Rambo mengatakan bagi napiter yang mengikuti program deradikalisasi dan pemberdayaan biasanya mudah dikontrol karena lebih terbuka untuk komunikasi dengan seluruh Aparat Penegak Hukum (APH). Namun bagi napiter yang lepas kontrol bisa kembali ke komunitas lamanya. (OL-15)
BNPT akan melakukan asesmen terhadap sejumlah bangunan yang terkait gelaran Piala Dunia U-20 di Jakarta seperti Gelora Bung Karno dan sejumlah hotel yang akan dijadikan lokasi menginap pemain.
KETUA Umum DPP KNPI Haris Pertama mengajak seluruh jajaran se-Indonesia agar bersatu mencegah intoleransi, radikalisme dan terorisme di Wilayah NKRI
Contohnya Munir Kartono, ia teradikalisasi berawal dari masalah keluarga yang tidak terselesaikan sehingga ia mencari jalan keluar di luar rumah.
Muslihan menilai pentingnya peran pemerintah beserta para tokoh agama guna menanamkan dan mengedepankan pemahaman moderat.
Dengan penguatan dan penanaman empat konsensus nasional yang demikian dirinya yakin hal tersebut mampu menjadi percepatan dalam mewujudkan peradaban bangsa yang unggul, di era keterbukaan.
BNPT mendorong simpul-simpul organisasi perempuan untuk mampu menjadi agen perdamaian.
Para mantan napiter mengaku sudah tidak pernah mempergunakan hak pilihnya selama beberapa tahun
“Fase yang sangat penting adalah ketika eks napiter kembali hidup di masyarakat, BNPT perlu terus melakukan pendampingan."
Mereka bercerita tentang bagaimana dulu salah jalan sehingga akhirnya menjadi teroris dan mendekam di penjara.
Penghijauan untuk penyelamatan lingkungan sungai dan lereng Lawu ini bersamaan dengan momen perayaan Hari Bumi.
SEBANYAKk 75 orang mantan Narapidana Teroris dan Kombatan menjadi petugas dan pengibar bendera merah putih di HUT Kemerdekaan ke 77 di Ponpes Alam Tahfidz Hamalatul Qur'an, Tasikmalaya.
Ia berharap para Napiter itu dapat memberikan pencerahan kepada masyarakat supaya tidak terpapar paham radikalisme dan terorisme serta mewujudkan Indonesia aman dan damai.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved