Headline
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Kumpulan Berita DPR RI
WAKIL Presiden Jusuf Kalla (JK) mengimbau agar pertemuan antara kedua calon presiden baik Joko Widodo dan Prabowo Subianto dilaksanakan secepatnya.
"Tentu diharapkan tadi, makin cepat makin baik apabila Pak Jokowi dapat bertemu dengan Pak Prabowo, tentu itu kita semua mendukung apabila ada rekonsiliasi seperti itu," kata JK ditemui di rumah dinas usai melakukan silaturahmi dengan pimpinan organisasi Islam dan tokoh masyarakat, Senin (22/4) malam.
Menurut JK, upaya tersebut bermanfaat agar rekonsiliasi dan ketenangan di masyarakat terbentuk.
Baca juga : Sengketa Pemilu Harus Jalur Hukum, Tak Boleh Lewat Aksi Jalanan
Wapres menilai pertemuan Jokowi-Prabowo pun harus diikuti dengan pertemuan kedua pendukung.
"Semoga masyarakat tertib dan menunggu dengan sabar tanggal 22 Mei tanpa berbuat kekerasan atau pun perselisihan<" kata Wapres.
Pertemuan dengan pemimpin ormas Islam dan tokoh masyarakat berlangsung selama dua jam sejak pukul 19:00 WIB.
Sejumlah pimpinan dari beberapa organisasi keislaman antara lain PB Nahdlatul Ulama, PP Muhammadiyah, Persis, MUI, DMI dan Hidayatullah menghadiri pertemuan itu. (Ant/OL-8)
KPK menetapkan Hasto Kristiyanto sebagai tersangka suap terkait buronan Harun Masiku. Hasto disebut aktif mengupayakan Harun memenangkan kursi anggota DPR pada Pemilu 2019.
Bagi Mahfud, batalnya memakai kemeja putih tersebut lima tahun lalu menyimpan pesan tersendiri.
KPID Sulawesi Selatan mengaku belum bisa menindak caleg dan parpol yang mulai mencuri start pada Pemilu 2024.
PENDUKUNG Joko Widodo pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019 kini berbalik mendukung calon presiden (capres) Prabowo Subianto jelang Pilpres 2024.
Beberapa upaya dari KPU untuk mencegah terjadinya kembali korban jiwa dari petugas KPPS.
"Mas Ganjar kan enggak nyapres, enggak nyapres beliau," kata Immanuel di Jakarta, Minggu.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved