Headline
Pemerintah merevisi berbagai aturan untuk mempermudah investasi.
Hingga April 2024, total kewajiban pemerintah tercatat mencapai Rp10.269 triliun.
SEBAGIAN pendukung Anies sedang galau menentukan pilihan. Apakah mereka akan mendukung salah satu dari tiga pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jakarat, atau tetap pada narasi yang banyak disuarakan yaitu coblos semua pasangan calon atau golput.
Di saat masifnya gerakan mencoblos semua pasangan calon, muncul deklarasi-deklarasi yang mengatasnamakan relawan Anak Abah atau relawan pendukung Anies ke pasangan calon di Pilkada Jakarta. Entah itu benar, mereka pendukung setia Anies sejak era gubernur hingga Pilpres, atau hanya klaim yang dibuat untuk menarik perhatian Anak Abah di Jakarta yang masih gamang menentukan pilihan.
Seorang sumber dari salah satu relawan pendukung Anies saat Pilpres 2024 lalu menyebutkan bahwa mereka tidak pernah mendengar nama relawan Anak Abah.
Baca juga : PKB: Jangan Anggap Enteng Pramono-Rano Karno
Ramai soal dukungan yang mengatasnamakan anak Abah kemudian direspons Anies. Dalam sebuah pernyataan yang ditayangkan di akun YouTube miliknya, Anies mengatakan masih terlalu awal untuk mendukung calon kandidat di Pilkada Jakarta.
"Pada saatnya kita harus bersikap, tapi sekarang terlalu awal untuk pilih A, B, C, atau tidak mendukung," kata Anies dikutip dari akun YouTube miliknya.
Dalam beberapa kesempatan, para pasangan calon ini mengakui bahwa ceruk suara pendukung Anies menjadi perhatian. Mereka berlomba agar para anak Abah ini melirik dan menentukan pilihan. Misalnya, mereka berjanji akan melanjutkan program atau warisan yang ditinggalkan Anies.
Baca juga : Survei Poltracking: Ridwan Kamil-Suswono Unggul dari Pramono-Rano, Belum Bisa Satu Putaran
Bola saat ini ada di tangan Anies. Apakah dia akan menyatakan sikap dukungan agar para anak Abah yang gamang ini bisa bersikap menentukan pilihan?
Selengkapnya saksikan dalam tayangan program the editors Media Indonesia
Anak Abah Galau, Anies Masih Diam
Dengan dihapuskannya PT, setiap partai pemilu bisa mengajukan capres-cawapres di Pilpres 2029. Dengan begitu, para putra terbaik bangsa punya kesempatan jauh lebih besar untuk nyapres.
Akankah keduanya bakal memenangi pertandingan? Seberapa besar faktor Anies dan Jokowi dalam ikut menentukan sang kampiun?
Siapa sebenarnya yang menelikung Anies? Seperti apa takdir politik Anies selanjutnya?
Anies yang diusung oleh Partai NasDem sebagai bakal calon gubernur DKI Jakarta pada Pilkada 2024
Anies pun turun mencoba ikut memanen kol bersama para petani
Masyarakat menginginkan Indonesia yang lebih adil dan adil makmur bagi semua, bukan untuk sebagian.
Calon Gubernur Jakarta Ridwan Kamil menyapa pedagang dan masyarakat saat blusukan di Pasar Tanah Abang, Jakarta.
Deklarasi Relawan RK Mania untuk Pilkada Jakarta 2024
BEREDAR informasi bahwa Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mendukung Anies Baswedan sebagai gubernur DKI Jakarta 2024-2029.
MANAGING Director PEPS Anthony Budiawan menyebutkan PDI Perjuangan (PDIP) berisiko mengulang kekalahan Pilpres jika mengusung Pramono-Rano di Pilkada Jakarta
PDIP merupakan partai yang paling merasakan kekuatan dan tekanan dari kekuasaan bisa rebound dengan mendapat simpati dan dukungan puluhan juta suara pendukung Anies
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved