Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
MENTERI Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo memastikan ada kolaborasi yang terjalin dengan Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) untuk membangun prestasi olahraga Indonesia di masa mendatang.
"Kita pastikan kolaborasi Kemenpora dan Kementerian BUMN membangun prestasi olahraga dan pemuda agar semakin mendunia," tulis Dito melalui Instagram.
Ia menyampaikan hal itu setelah menggelar pertemuan mengawali 2025 dengan Menteri BUMN Erick Thohir untuk membahas industri dan prestasi olahraga di Indonesia pada Kamis (2/1) di Jakarta.
Dito mengatakan ia bersama Erick sepakat untuk memperkuat kolaborasi dalam pengembangan potensi dan keterlibatan generasi muda untuk prestasi Indonesia.
Selain itu, dalam pertemuan dengan Erick yang juga menjabat Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) itu, keduanya juga tidak melewatkan pembahasan mengenai tim nasional Indonesia.
Menpora menempatkan cabang sepak bola menjadi salah satu prioritas dari pengembangan prestasi olahraga yang diharapkan pada saatnya dapat mengharumkan nama Indonesia di kancah dunia.
"Seluruh stakeholder akan semakin fokus ke depan untuk meningkatkan prestasi sepak bola Tanah Air," demikian Dito. (Ant/Z-6)
Pemerintah bersiap melakukan intervensi strategis di sektor tekstil nasional menyusul kolapsnya PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex), salah satu pemain terbesar industri tekstil.
CEO Danantara Rosan Perkasa Roeslani mengungkapkan pemerintah tengah mengkaji pembentukan badan usaha milik negara (BUMN) di sektor tekstil.
ANGGOTA Komisi VI DPR RI dari Fraksi Partai NasDem Asep Wahyuwijaya menilai, inisiatif pemerintah untuk mendirikan BUMN tekstil merupakan langkah yang tepat dan strategis.
Kritik Prabowo itu khususnya ditujukan pada direksi dan komisaris perusahaan pelat merah yang mencatatkan kerugian namun tetap meminta tantiem atau bonus.
Fokus utama kajian dari Anisha adalah penegasan posisi BUMN sebagai entitas hukum terpisah (separate legal entity) yang tetap mengemban mandat konstitusional demi kemakmuran rakyat.
PRESIDEN Prabowo Subianto memberikan kritik keras kepada jajaran direksi badan usaha milik negara (BUMN) lantaran terlalu lama menerapkan praktik pengelolaan yang merugikan negara.
Erick diharapkan mampu mengangkat prestasi olahraga Indonesia di ajang internasional, khususnya SEA Games 2025 di Thailand.
Dito juga menitipkan pesan untuk keberlanjutan Kemenpora di bawah kepemimpinan Erick Thohir.
Apakah 'orang-orangnya' Jokowi yang masih tersisa akan terdepak juga?
Wamenpora Taufik Hidayat menegaskan seluruh program Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) akan terus berlanjut meski terjadi pergantian menteri atau reshuffle
Sejak Senin (8/9), Dito Ariotedjo tidak lagi menjabat sebagai Menpora.
Presiden Prabowo belum melantik pengganti Menteri Koordinator Bidang Politik dan Keamanan (Menko Polkam) dan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) dalam reshuffle kabinet
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved