Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
PONOROGO Menteri Perdagangan RI Zulkifli Hasan melaksanakan sholat subuh berjamaah di Masjid Universitas Muhammadiyah Ponorogo, Minggu (24/12)
Selepas sholat berjamaah, Mendag yang juga Ketua Umum PAN tersebut bertemu Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Jatim terpilih Dr. dr. Sukadiono MM dan mengucapkan selamat secara langsung atas amanah yang diberikan kepada Sukadiono hasil dari Muswil 2022 tersebut.
Baca juga: Presiden: Selamat Natal dan Menyambut Tahun Baru
“Selamat untuk Dr. dr. Sukadiono yang baru saja terpilih aklamasi dan akan memimpin PWM Jatim 5 tahun ke depan,” ucap Zulhas sambil menjabat tangan Sukadiono
Zulhas pun tak lupa mendoakan yang terbaik untuk PWM Jatim. “Doa kita semua semoga yang terbaik selalu didapat PWM Jatim. Kita optimistis Pak Sukadiono bisa membawa PWM makin relevan dan berkemajuan,” lanjut Zulhas
Tak hanya itu, Zulhas yang juga diminta oleh Ketua PDM Ponorogo untuk menyampaikan kultum setelah subuh juga memuji Muhammdiyah sebagai organisasi yang besar, mandiri, dan banyak kontribusinya bagi bangsa dan negara.
“Saya sering bilang, kalau mau maju mudah, tiru saja Muhammadiyah,” tandasya.
“Selaku Mendag, kami siap berkolaborasi dengan PWM Jatim terutama terkait perberdayaan ekonomi,” tutup Zulhas. (RO/OL-6)
Jadi sumbangannya dalam bentuk makanan instan, kemudian pakaian, obat-obatan, dan kebutuhan lainnya yang sudah kami identifikasi yang dibutuhkan oleh saudara-saudara kita.
Impor pakaian bekas ini selalu terjadi di mana pun. Pelaku juga sudah punya jaringan dan bekerja secara profesional.
KEMENTERIAN Perdagangan (Kemendag) memusnahkan sebanyak 16.591 balpres pakaian bekas impor ilegal dari 19.931 temuan balpres pakaian bekas impor ilegal.
Pemerintah secara serius menargetkan penurunan signifikan pada biaya logistik nasional dalam rangka meningkatkan daya saing industri dan nilai tambah perekonomian.
TEMUAN pestisida etilen oksida pada produk mi instan merek Indomie Rasa Soto Banjar Limau Kulit yang beredar di Taiwan tengah ramai. Kementerian Perdagangan (Kemendag) buka suara
Langkah ini diambil untuk menanggapi temuan dari Badan Pengawas Obat dan Makanan (FDA) Amerika Serikat.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved