Headline
Pemerintah merevisi berbagai aturan untuk mempermudah investasi.
Hingga April 2024, total kewajiban pemerintah tercatat mencapai Rp10.269 triliun.
KENDARAAN yang ditumpangi group band Debu alami kecelakaan di Tol Pasuruan-Probolinggo (Paspro). Dua orang dinyatakan meninggal dunia.
Kasat Patroli Jalan Raya (PJR) AKBP Dwi Sumrahadi mengatakan kecelakaan terjadi Senin (18/4) pukul 00.00 WIB di Tol Probolinggo arah Pasuruan.
Mobil Toyota Vellfire berpelat nomor polisi L-1055-DL yang membawa rombongan kelompok musik Debu itu menabrak truk yang melaju di depannya.
Dari keterangan Dwi, di dalam mobil terdapat lima orang terdiri dari dua perempuan dan tiga laki-laki.
"Ada dua korban meninggal dunia dan dua orang luka berat," ujarnya dikonfirmasi wartawan, Senin (18/4/).
Adapun korban yang meninggal ialah satu warga negara malaysia atas nama Al-Haddad Amal Sheikh Aidaros perempuan (30) dan satu tidak diketahui identitasnya.
Sementara drumer Debu Daood Abdullah Al Daood (35) alami luka berat. Lalu Umar juga alami luka berat. Sementara dua orang lain Jamilah Binti Abdul Qadir dan pengemudi alami luka ringan.
Semua korban luka dan tewas dilarikan ke RS Dr Saleh Kota Probolinggo. (OL-13)
Baca Juga: Gebyar Safari Ramadan Kalteng hanya Jual Produk Dalam Negeri
Pemudik yang akan melewati ruas tol tersebut diminta menyiapkan kondisi fisik yang prima. Kalau mengantuk silahkan berisirahat di rest area.
Jalan Tol Bogor Ciawi Sukabumi (Bocimi) tepatnya di pintu keluar Tol Parungkuda kilometer 64-600 dikabarkan longsor.
Sampai saat ini total nilai pembebasan lahan yang telah dibayarkan Rp517.5 miliar.
Di Kabupaten Cianjur, sesuai rencana akan dibangun dua titik pintu keluar. Lokasinya berada di dua kecamatan.
KAKORLANTAS Polri Brigjen Agus Suryonugrohoo menjelaskan berdasarkan survei yang dilakukan di ruas Tol Cipularang, diketahui ada beberapa titik yang mengalami kerusakan.
Pemkab Indramayu tidak perlu ragu untuk menggandeng pihak swasta jika ingin ruas jalan tol tersebut segera terealisasi
Kepala BPIP Prof. Drs. K.H. Yudian Wahyudi, M.A., Ph.D mengingatkan kepada seluruh DPRD Kabupaten Pasuruan untuk tidak melupakan Pancasila dalam bekerja.
ANGGOTA Komisi X DPR RI dari Fraksi Partai NasDem, Mohammad Haerul Amri, menyerahkan 39 beasiswa KIP Kuliah bagi para mahasiswa Universitas PGRI Wiranegara (Uniwara).
SUKARELAWAN Ganjar Milenial Center (GMC) melaksanakan aksi bersih lingkungan dan berbagi sayur hidroponik di Desa Ngerong, Kecamatan Gempol, Pasuruan.
SEORANG anak laki-laki berusia 14 tahun di Pasuruan, Jawa Timur, dianiaya karena menolak ikut bergabung dalam grup Whatsapp.
Bank Woori Saudara (BWS) ikut berduka akan kejadian tersebut. Sebagai mitra Asabri, BWS turut memberikan bantuan santunan kepada para keluarga korban pesawat jatuh di Gunung Bromo.
Kawasan Sukorejo-Pandaan, misalnya, Kabupaten Pasuruan, merupakan salah satu jantung ekonomi karena menampung berbagai industri besar.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved