Headline
Pemerintah merevisi berbagai aturan untuk mempermudah investasi.
Hingga April 2024, total kewajiban pemerintah tercatat mencapai Rp10.269 triliun.
KEPOLISIAN Resor Kota Besar Palembang, Sumsel, menyita lima kilogram narkoba jenis sabu-sabu dari dua pengedar. Kedua tersangka yakni M Wahyu Romadon (29) dan Bayu Prabowo (29) ditangkap saat berada di salah satu hotel berbintang di Palembang. Keduanya diduga merupakan anggota jaringan narkotika lintas provinsi.
Kapolrestabes Kombes Irvan Prawira mengatakan, barang haram tersebut dikirim dari Riau oleh bandar berinisial A yang masih dalam pengejaran alias DPO.
"Mereka menerima barang tersebut dan diperintahkan untuk mengedarkan sabu di Kota Palembang. Dugaan sementara mereka ini pemasok sabu-sabu di Kalidoni, Tangga Buntung, dan Boom Baru," ungkap Irvan, Senin (6/12).
Kedua tersangka, jelas Irban, ditangkap di sebuah hotel. "Saat dilakukan pengembangan kasus, kami menemukan barang bukti sabu yang disimpan oleh tersangka Wahyu di rumahnya di Jalan Kalimantan, Kelurahan Jakabaring, Seberang Ulu I yang dijadikan tempat penyimpanan sabu sebelum diedarkan," jelasnya.
Kasat Resnarkoba Komisaris Mario Ivanry menambahkan tersangka mengaku sudah mengedarkan sabu selama dua bulan terakhir dengan upah Rp5 juta satu kali antar. "Ada yang menyuruh mereka, upah mereka Rp5 juta per kilogram," kata Mario. (OL-15)
Polisi menyita 128,57 gram tembakau sintetis siap edar.
Pelaku diketahui mengedarkan sabu dengan modus baru yang berpura pura sebagai pencari burung.
Hasil operasi ini tidak dapat ditingkatkan ke penyidikan karena kurang tercukupinya alat bukti, terutama untuk menetapkan tersangka
Polisi menggagalkan upaya penyelundupkan 50 kg kokain yang dikemas dalam bungkusan bertanda CR7, julukan bagi bintang sepak bola Portugal dan Juventus, Crstiano Ronaldo .
Hasil pemeriksaan positif paket berupa tisu mengandung narkotika jenis THC cair dengan berat 7,2094 gram.
Semua yang dimusnakan merupakan barang bukti dari pengungkapan kasus selama enam bulan terakhir.
Dirinya sama sekali tidak setuju jika keberadaan klub sepak bola Sriwijaya FC yang selama ini telah menjadi kebanggaan masyarakat Sumsel dibubarkan, ganti nama, atau dijual.
Belum adanya venue di tenggat seminggu jelang kedatangan Ronaldinho, membuat manajemen pemilik Ballon D'Or 2005 itu pun meminta penjadwalan ulang kedatangan Ronaldinho ke Indonesia.
Dirinya akan terbang ke Brazil menemui Ronaldinho untuk membicarakan perubahan jadwal.
STADION Gelora Sriwijaya Jakabaring (GSJ) Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel) menjadi salah satu kandidat tuan rumah pelaksanaan Piala Dunia U20 pada Mei tahun depan.
Gubernur Sumsel Herman Deru mengatakan, kesiapan Sumsel sebagai tuan rumah PD U-20 terus dimatangkan.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved