Headline
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
. AS kembali memundurkan waktu pemberlakuan tarif resiprokal menjadi 1 Agustus.
Penurunan permukaan tanah di Jakarta terus menjadi ancaman serius.
BUPATI Tapanuli Utara Nikson Nababan didampingi Kadis Kesehatan Alex Gultom membagikan masker gratis kepada masyarakat dalam Kampanye Nasional 3M di Tarutung, Sumatra Utara, Selasa (8/12).
Pembagian masker dalam rangka memperingati Hari Kesehatan Nasional itu juga dilaksanakan secara serentak di 15 kecamatan di Kabupaten Tapanuli Utara.
“Ini bagian dari penegasan Pemkab terhadap pentingnya penerapan protokol kesehatan, salah satunya dalam menggunakan masker,'' ujar Nikson saat membagikan masker.
Ada 41.130 masker yang dibagikan yang berasal dari Kementerian Kesehatan sebanyak 36.130 buah dan sisanya sebanyak 5.000 masker dari Pemkab Tapanuli Utara.
Nikson berharap agar seluruh masyarakat Tapanuli Utara bergandengan tangan mengikuti protokol kesehatan untuk memutus mata rantai penularan covid-19.
''Kita harus bisa hidup berdampingan dengan covid-19 ini dengan tetap menjalankan protokol kesehatan dengan ketat,'' tegasnya.(X-10)
KITA ketahui bahwa di penghujung tahun 2023 ini kasus covid-19 ternyata meningkat. Informasinya bermula dari Singapura, lalu Malaysia dan kini di negara kita juga.
DINKES Kota Medan, Provinsi Sumatra Utara, mewaspadai penularan Mycoplasma Pneumonia dalam suasana Natal dan pergantian tahun dengan menerbitkan surat edaran.
NEGARA-negara yang kini dalam musim dingin sedang menghadapi masalah kesehatan akibat tripeldemik.
Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bandung mencatat ada 1.023 kasus konfirmasi Covid-19 per 15 November 2022 dengan 180 kasus baru.
Jika status pandemi dicabut maka kebiasaan akan kembali seperti sebelum adanya wabah, tak ada lagi jaga jarak dan masker. Namun akan lebih baik jika kenormalan baru itu tetap dilakukan
DIREKTUR Pasca Sarjana Universitas YARSI Prof Tjandra Yoga Aditama berpesan kepada pemudik agar tetap sehat, aman, dan kuat selama di perjalanan. Pesan tersebut disingkat dengan MUDIK.
PEMERINTAH Kota Pekanbaru, Provinsi Riau, masih menunggu instruksi Pemerintah Pusat untuk melakukan penanganan Covid-19.
KETUA Satgas covid-19 Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia Erlina Burhan, menyarankan masyarakat untuk tetap melaksanakan vaksinasi ke-4 atau booster ke-2.
Achmad menyebut bahwa pemberian uang jasa pelayanan medis Covid-19 tidak berpedoman pada aturan yang berlaku
Presiden Joko Widodo akan membubarkan Satuan Tugas (Satgas) Penanganan COVID-19 setelah pemerintah resmi mencabut status kedaruratan pandemi di Indonesia.
Kasus covid-19 di Indonesia bertambah 565 pada Minggu, 9 April 2023. Total kasus konfirmasi positif di Indonesia mencapai 6.751.168 orang.
Coba ingat-ingat lagi wajah orang terdekat kita yang telah tiada. Begitu pula deretan angka yang hingga kini masih terpampang di laman situs covid19.go.id. Mereka bukan statistik belaka.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved