Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
ANGGOTA DPR RI dari Partai NasDem, Saan Mustopa mengingatkan aktualisasi empat pilar kebangsaan di tengah pandemi Covid-19, adalah semangat gotong royong untuk saling membantu.
"Bagaimana kita ingin terus mengingatkan aktualisasi empat pilar terutama saat Covid-19 adalah semangat gotong royong untuk saling membantu," ungkap Saan Mustopa kepada Media Indonesia di Karawang, Senin (16/11).
Saan mengakui ekonomi warga sangat terdampak saat pandemi Covid-19. "Untuk itu bagaimana peran penting semangat gotong royong untuk tolong menolong, membantu dan mengingatkan tak hanya pemerintah melainkan juga antar warga," ungkapnya.
Selama menjalankan sosialisasi empat pilar dan reses, Saan mengaku menjadikan kegiatan tersebut sebagai kegiatan sosialisasi protokol kesehatan kepada masyarakat.
"Sebelum melakukan kegiatan, saya selalu menyampaikan pentingnya untuk melakukan protokol kesehatan," ungkapnya.
Ia menyebutkan seperti di wilayah pedesaan, banyak masyarakat yang masih acuh terhadap protokol kesehatan.
"Sosialisasasi atau saling mengingatkan itu harus dilakukan oleh siapa pun, jangan pernah untuk bosan. Apalagi saya akui selama kunjungan ke perkampungan, banyak yang acuh akan protokol kesehatan. Padahal mereka sangat rentan, bagaimana banyak yang berusia lanjut," pungkasnya. (OL-13)
Baca Juga: Jawa Timur Kembali Ijinkan 1.080 Sekolah Tatap Muka
Untuk meringankan beban para korban banjir di Karawang, Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai NasDem Karawang menyalurkan ratusan paket bantuan
Yang lebih mendesak adalah menyamakan persepsi antara pengusul, BPKH, dan Baleg DPR RI mengenai bentuk dan karakter kelembagaan BPKH ke depan.
ANGGOTA Komisi VI DPR RI dari Fraksi Partai NasDem Asep Wahyuwijaya menilai, inisiatif pemerintah untuk mendirikan BUMN tekstil merupakan langkah yang tepat dan strategis.
Anggota DPR Fraksi NasDem, Rudianto Lallo, menegaskan bahwa Indonesia kini resmi memasuki babak baru dalam sistem hukum pidana.Hal ini ditandai dengan mulai berlakunya KUHAP baru
ANGGOTA Komisi II DPR RI, Cindy Monica, menegaskan akan mengawal kemudahan pengurusan dokumen kependudukan bagi masyarakat terdampak bencana.
Langkah pemerintah untuk menerbitkan Peraturan Pemerintah (PP) guna mengatur penempatan anggota Polri pada jabatan sipil sebagai solusi yang bijak.
Banjir yang kerap melanda wilayah Karawang tidak lepas dari luapan Sungai Citarum dan Cibeet
Untuk meringankan beban para korban banjir di Karawang, Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai NasDem Karawang menyalurkan ratusan paket bantuan
PIP sangat membantu untuk memenuhi kebutuhan sekolah anaknya, mulai dari tas, sepatu, seragam hingga buku pelajaran.
TANAH longsor, banjir, dan cuaca ekstrem masih mewarnai sejumlah daerah di Jawa Barat.
Prabowo secara langsung menyematkan tanda kehormatan kepada para perwakilan penerima sebagai bentuk apresiasi negara atas jasa.
Dari swasembada di sektor pangan, lanjut Prabowo, mimpinya untuk melihat keterjangkauan harga di masyarakat dapat tercapai.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved