Headline
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Kumpulan Berita DPR RI
HUJAN deras yang terjadi sejak Minggu hingga Senin dini hari (5/10) menyebabkan enam turap dan tebing sungai di Kota Depok, Jawa Barat longsor.
"Ada enam turap dan tebing sungai di Kota Depok longsor akibat hujan deras sejak Minggu (4/10) malam hingga Senin Senin (5/10). Beruntung tidak ada korban jiwa," kata Kepala Seksi Operasi dan Pemeliharaan bidang Sumber Daya Air Dinas PUPR Kota Depok, Bachtiar Ardiansyah, Selasa (6/10).
Bachtiar mengatakan akibat longsor itu tumpukan material longsoran berupa bebatuan bercampur tanah menerjang permukaan tebing sungai. Adapun enam titik longsor terjadi di Jalan Raya Pitara Prapatan Kelurahan Cipayung Jaya, Pancoranmas.
Bencana longsor lainnya di RT OO3 RW O8 Kelurahan Cipayung Jaya, Pancoranmas, jalan Kutilang RT 13 RW 12 Kali Caringin Perumahan Bukit Sawangan Indah (BSI) 3, Kelurahan Pengasinan, Sawangan. Perumahan BSI RW 12 Kali Caringin, Kelurahan Pengasinan, Sawangan dan Jalan Karet Perumahan BSI RW O9 Kali Caringin 2 Kelurahan Pengasinan, Sawangan.
"Turap yang jebol di saluran induk Angke V Kelurahan Duren Seribu, Kecamatan Bojongsari, Kota Depok."
Terhadap bencana longsor di enam lokasi kejadian, sambungnya pihaknya telah melakukan inventarisir untuk penanganan selanjutnya.
"Kita sudah inventarisir, kita segera tangani, " ujarnya.
baca juga: Rp7 Miliar untuk Sumur Resapan
Untuk longsor di Jalan Raya Pitara Prapatan, Dinas PUPR merencanakan pemasangan cerucuk bambu dan pemasangan batu bronjong. Sedangkan longsor di RT OO3 RW O8 Kelurahan Cipayung Jaya akan dilakukan pemasangan terpal sementara untuk mengantisipasi longsor susulan. Adapun longsor di Perumahan BSI RW 12 Kali Caringin, direncanakan pembuatan tanggul.
"Untuk tanggul jebol saluran induk Angke V Kelurahan Duren Seribu direncanakan perbaikan tanggul dengan pemasangan batu atau turap," pungkasnya. OL-3)
Dalam peristiwa ini, terdapat dua orang tertimpa pohon tumbang saat melintas menggunakan sepeda motor. Korban mengalami luka ringan dan telah mendapatkan penanganan medis.
WAKIL Gubernur Jawa Barat Erwan Setiawan menyatakan lokasi longsor di Kampung Pasir Kuning, Desa Pasirlangu, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, merupakan lahan milik Perhutani.
KEMENTERIAN Sosial menyalurkan bantuan logistik sekaligus melakukan pendataan korban terdampak bencana tanah longsor yang terjadi di Desa Pasirlangu, Kecamatan Cisarua, Bandung Barat.
PULUHAN anggota Tentara Nasional Indonesia (TNI) diduga menjadi korban dalam bencana tanah longsor yang mengguncang Desa Pasirlangu, Kecamatan Cisarua, Bandung Barat, Sabtu (24/1).
Hujan dengan intensitas tinggi menjadi pemicu utama terjadinya bencana tanah longsor yang terjadi di Desa Pasirlangu Kecamatan Cisarua Kabupaten Bandung Barat.
Polda NTT menerjunkan 13 personel Brimob untuk membantu pencarian korban longsor di Desa Goreng Meni, Manggarai Timur akibat hujan deras berkepanjangan.
Jarak struktur bangunan yang tidak terlalu menempel pada lereng menjadi faktor kunci minimnya dampak fatal.
Pemerintah Kota Depok turut mengeluarkan peringatan dini bagi warga, terutama bagi mereka yang bermukim di daerah dengan topografi perbukitan atau dekat aliran sungai.
Langkah ini diambil untuk menekan intensitas hujan di daratan dengan cara menebar garam di awan-awan hujan sebelum memasuki wilayah pemukiman padat.
Jalan rusak sering kali menjadi penyebab kecelakaan fatal bagi pengendara motor, terutama saat musim hujan.
Polres Metro Depok pada 2018 telah melakukan penyelidikan mendalam dan memeriksa sejumlah pejabat teras Pemerintah Kota (Pemkot) Depok.
Rotasi, baik secara vertikal maupun horizontal, merupakan bagian dari evaluasi organisasi yang dilakukan secara profesional.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved