Headline
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Kumpulan Berita DPR RI
Seharusnya, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tiba di Jakarta dari kunjungan kerja ke luar negeri pada Kamis (18/7). Adanya agenda tambahan membuat kepulangan Anies mundur sehari.
"Sekarang sudah di pesawat. Insyaalah besok tiba dan langsung kerja karena datang pukul 07.00 WIB," ujar Kepala Biro Kepala Daerah dan Kerja sama Luar Negeri DKI Jakarta, Muhammad Mawardi, di Balai Kota DKI Jakarta, Kamis (18/7).
Anies berangkat dari Jakarta menuju Medellin, Kolombia, pada (9/7) untuk menjadi pembicara dalam World Cities Summit Mayors Forum. Dari Medellin, Anies menuju New York, Amerika Serikat untuk bertemu dengan pimpinan lembaga penyelenggara turnamen Formula E. Selain itu, Anies juga ke Washington DC, untuk menjadi pembicara dalam forum United States-Indonesia Society.
Anggota Fraksi PDIP di DPRD DKI Jakarta William Yani tidak menentang jika kepala daerah harus melakukan kunker ke luar negeri. "Tapi alangkah baiknya bila Anies tidak terlalu sering melakukannya sebab banyak urusan yang harus diselesaikan Anies di dalam negeri ketimbang terus studi ke luar negeri," cetus Yani, Kamis (18/7). (put/SSR/J-2)
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung menegaskan pengerukan kali akan dilakukan secara terus-menerus sebagai solusi jangka pendek untuk mengatasi banjir di Ibu Kota.
Pemprov DKI mengalokasikan Rp6,4 triliun untuk subsidi transportasi, air, dan pangan pada 2025 demi menjaga daya beli warga.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung berencana menambah fasilitas olahraga di berbagai ruang terbuka hijau (RTH) di Jakarta.
GUBERNUR DKI Jakarta Pramono Anung menyebut pemerintah provinsi DKI Jakarta bersama Forkopimda siap menyelenggarakan perayaan malam tahun baru 2026 di delapan titik
Besaran UMP itu akan mulai berlaku per 1 Januari 2026. UMP Jakarta 2025 atau sebelumnya sebesar Rp5.396.761 dan ada kenaikan sebesar 6,17 persen atau Rp333.115 dibanding tahun ini.
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung mengaku, kenaikan nilai Upah Minimum Provinsi (UMP) Provinsi DKI Jakarta yang ia tetapkan tidak berada di luar jalur dari landasan regulasi pemerintah
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved