Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
BADAN Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprediksi langit DKI Jakarta pada hari raya Idulfitri 1440 Hijriah atau Rabu (5/6), cerah berawan. Cuaca cukup bersahabat hampir di seluruh wilayah ibu kota, bahkan di Jakarta Barat yang diprediksi cerah.
Siang hari, Jakarta Barat, dan Jakarta Pusat diprediksi berawan. Sementara itu, Jakarta Selatan, Timur, dan Utara diramal cerah berawan. Sedangkan Kepulauan Seribu tampak cerah.
Baca juga: Hari Ini Masuk Ancol Gratis, Mulai 05.00-07.00 WIB
Memasuki malam hari, seluruh wilayah DKI Jakarta akan cerah berawan. Bergeser dini hari, seluruh wilayah DKI Jakarta akan berawan.
Suhu Jakarta akan berada di antara 24 hingga 33 derajat celsius. Sementara kelembapan udara berkisar antara 65 hingga 90%. (Medcom.id/OL-6)
BMKG menyebut, kombinasi dinamika atmosfer tersebut meningkatkan potensi hujan sedang hingga lebat, bahkan hujan lebat hingga sangat lebat di beberapa wilayah Indonesia.
Memasuki siang hari, sebagian besar Jakarta mulai turun hujan kecuali Jakarta Barat yang akan berawan dan Kepulauan Seribu yang akan turun hujan disertai petir.
Untuk wilayah DKI Jakarta, hujan diproyeksikan masih akan terjadi selama satu pekan ke depan.
BMKG memprediksi kondisi cuaca cerah berawan akan terjadi di Jakarta Pusat, Jakarta Barat, Jakarta Selatan, Jakarta Utara, Kabupaten Kepulauan Seribu.
Memasuki siang hari, sebagian besar wilayah Jakarta akan berawan kecuali Jakarta Selatan dan Jakarta Timur akan turun hujan ringan.
BMKG kembali mengeluarkan peringatan bagi masyarakat Indonesia untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi cuaca ekstrem dalam sepekan ke depan.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved