Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
KASUS harian covid-19 Vietnam, yang ditularkan secara lokal, naik 187 pada Minggu (16/5), rekor kedua dalam pekan ini saat banyak komunitas dan distrik di negara Asia Tenggara itu menerapkan penguncian covid-19.
Mayoritas pengidap kasus infeksi itu telah dikarantina sebelum dinyatakan positif covid-19, ungkap Kementerian Kesehatan Vietnam.
Baca juga: Tenaga Medis Inggris Merasa Dihianati Boris Johnson
Vietnam melaporkan total 4.175 kasus covid-19, dengan 36 kematian, sebagian besar berkat catatan pengendalian yang kuat.
Negara Asia Tenggara itu menerima hampir 1,7 juta vaksin covid-19 AstraZeneca, Minggu (16/5), melalui inisiatif Covax internasional. (Ant/OL-1)
Vaksin penguat atau booster Covid-19 masih diperlukan karena virus dapat bertahan selama 50-100 tahun dalam tubuh hewan.
ORGANISASI Kesehatan Dunia (WHO) baru-baru ini mencatatkan jumlah kasus covid-19 secara global mengalami peningkatan 52% dari periode 20 November hingga 17 Desember 2023.
PJ Bupati Majalengka Dedi Supandi meminta masyarakat untuk mewaspadai penyebaran Covid-19. Pengetatan protokol kesehatan (prokes) menjadi keharusan.
PEMERINTAH Palu, Sulawesi Tengah, mengimbau warga tetap waspada dan selalu disiplin menerapkan protokol kesehatan menyusul dua kasus positif covid-19 ditemukan di kota itu.
ORGANISASI Kesehatan Dunia (WHO) mengklasifikasikan jenis virus covid-19 varian JN.1 sebagai VOI atau 'varian yang menarik'.
DINAS Kesehatan (Dinkes) Batam mengonfirmasi bahwa telah terdapat 9 kasus baru terpapar Covid-19 di kota tersebut,
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved