Jumat 17 Desember 2021, 10:41 WIB

Literasi Digital dan Tantangan Menuju Masyarakat Digital

mediaindonesia.com | Infografis
Literasi Digital dan Tantangan Menuju Masyarakat Digital

DOK KOMINFO

 

SALAH satu aspek yang berkembang pada era revolusi industri saat ini adalah teknologi digital. Hal ini dapat terlihat dari jumlah pengguna internet di Indonesia terus meningkat. Pada Maret 2021, jumlahnya mencapai 212,2 juta atau 77,9% dari total jumlah penduduk Indonesia.

Sayangnya, peningkatan penetrasi internet tersebut belum diikuti dengan kemampuan literasi digital masyarakat, sehingga memberikan tantangan yang besar di balik banyaknya efek positif yang dihadirkan oleh teknologi digital.

Sejumlah dampak negatif dari kurangnya literasi digital muncul, seperti maraknya penyebaran berita bohong (hoaks), penipuan daring, perundungan siber, ujaran kebencian, dan radikalisme perlu diwaspadai karena mengancam persatuan dan kesatuan bangsa.

Baca Juga

MI CAKSONO

Tim TCK-EMT Regional untuk Atasi Bencana

👤Caksono 🕔Kamis 01 Juni 2023, 05:55 WIB
Tim bentukan Kemenkes ini bertugas untuk membantu dinas kesehatan...
MI CAKSONO

Negara dengan Perkiraan Pendapatan Tertinggi dari Madu

👤Caksono 🕔Rabu 31 Mei 2023, 05:55 WIB
Indonesia berada di peringkat keenam dengan menghasilkan US$6 per...
MI CAKSONO

Kota di Dunia dengan Makanan Lokal Terbaik

👤Caksono 🕔Selasa 30 Mei 2023, 05:55 WIB
Jakarta berada di posisi ke-14 dengan perolehan skor...

E-Paper Media Indonesia

Baca E-Paper

Berita Terkini

Selengkapnya

BenihBaik.com

Selengkapnya

MG News

Selengkapnya

Berita Populer

Selengkapnya

Berita Weekend

Selengkapnya