Headline
AS ikut campur, Iran menyatakan siap tutup Selat Hormuz.
Tren kebakaran di Jakarta menunjukkan dinamika yang cukup signifikan.
SEMANGAT berkurban hendaknya dimaknai sebagai ajakan untuk saling peduli dan memperkuat solidaritas sosial di tengah masyarakat.
Pesan dalam khotbah Idul Adha tersebut disampaikan oleh Ketua Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Barat, KH. Juhadi Muhammad, saat pelaksanaan sholat Idul Adha di alun-alun Indramayu, Jumat (6/6). “Meneladani keikhlasan dan keteguhan Nabi Ibrahim dan Nabi Ismail dalam menjalankan perintah Allah masih sangat relevan untuk terus diterapkan saat ini,”tuturnya.
Dijelaskan Juhadi, Idul Adha bukan hanya tentang berkurban hewan, namun bagaimana umat Islam bisa meneladani nilai-nilai ketaatan, keikhlasan, dan pengorbanan dalam kehidupan sehari-hari. Keteladanan Nabi Ibrahim dan Ismail adalah pelajaran tentang keimanan yang utuh dan cinta kepada Allah yang tak terbatas. “Semangat berkurban hendaknya dimaknai sebagai ajakan untuk saling peduli dan memperkuat solidaritas sosial di tengah masyarakat, khususnya terhadap sesama yang membutuhkan,” tutur Juhadi.
Sementara itu Bupati Indramayu, Lucky Hakim beserta Wakil Bupati Syaefudin terlihat hadir melakukan sholat Idul Adha bersama masyarakat.
Sementara itu, Bupati Indramayu, Lucky Hakim, mengungkapkan bahwa pelaksanaan sholat Idul Adha di alun-Alun Indramayu tahun ini berjalan lancar, tertib, dan menjadi momentum penting untuk mempererat tali silaturahmi antarwarga serta memperdalam makna pengabdian kepada Allah SWT.
Seusai pelaksanaan sholat Idul Adha dilanjutkan dengan peninjauan hewan qurban di halaman Masjid Agung Indramayu dan Lucky pun berpesan agar distribusi daging kurban bisa dilakukan dengan baik. (H-2)
Indonesia memiliki hutan mangrove lebih dari 45% dari seluruh hutan mangrove di Asia dan 20% untuk hutan mangrove di dunia.
Dijelaskan Lucky, ribuan perizinan yang telah ditandatanganinya mencakup berbagai sektor usaha dan mulai dari skala kecil hingga menengah.
Kepergiannya ke Jepang bersama keluarganya itu sudah direncanakan sejak tahun lalu.
KPPOD meminta Bupati Indramayu Lucky Hakim disanksi tegas. Lucky diketahui berlibur ke Jepang tanpa izin dari Gubernur Jawa Barat dan Menteri Dalam Negeri.
Bima mengatakan, Lucky saat ini tengah diperiksa oleh Inspektorat Jenderal Kemendagri yang terpisah dari Kantor Kemendagri.
Distribusi hewan kurban ini menyasar ke daerah tertinggal agar keberkahan Idul Adha tersebar merata.
Daya Group kembali menyalurkan hewan kurban sebagai bagian dari komitmen sosial perusahaan di wilayah sekitar Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Sarimukti, Kabupaten Bandung Barat.
Pembagian apresiasi dalam bentuk hewan kurban kambing kepada Mitra Pengemudi Grab telah dilaksanakan secara bertahap pada 2-4 Juni 2025 di lebih dari 30 kota.
Mitra Jejaring Kurban adalah sebuah inisiasi gerakan kurban dengan mekanisme jual langsung yang dilakukan mitra peternak individu Jaringan Dompet Dhuafa
Hari Raya Idul Adha bukan hanya bentuk ketaatan spiritual, melainkan juga momentum penting untuk menguatkan solidaritas sosial dan kepedulian terhadap isu-isu mendesak.
Golden Tulip Pontianak meyerahkan 1 ekor hewan kurban untuk dibagikan ke seluruh karyawan Hotel Golden Tulip Pontianak dan masyarakat sekitar.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved