Rabu 14 Desember 2022, 19:32 WIB

Menkes: Kenaikan Kasus Covid-19 karena Merebaknya Tiga Subvarian Baru

Rifqi Nafis Basya (MGN), Muhardi (SB) | Humaniora
Menkes: Kenaikan Kasus Covid-19 karena Merebaknya Tiga Subvarian Baru

MGN/Rifqi Nafis Basya
MENTERI Kesehatan Budi Gunadi Sadikin.

 

MENTERI Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan, kenaikan kasus covid-19 di Indonesia bukan disebabkan oleh mobilitas masyarakat. melainkan karena merebaknya oleh varian-varian baru covid-19 subvarian omikron.

"Datanya sudah menunjukan kenaikan itu karena varian baru, bukan karena faktor mobilitas masyarakat," ujar Budi di Bandung, Rabu (14/12/2022).

Baca juga: 80 Unit Huntap Korban Gempa Cianjur Ditargetkan Selesai Desember 2022

Varian baru tersebut adalah XBB, XBB.1, dan BQ.1.

Budi menjelaskan tiga varian baru itu sudah masuk ke Indonesia. Subvarian omikron XBB dan XBB.1 yang banyak dan menyebar di Singapura sudah masuk ke Indonesia.

"Nah, sekarang varian baru sudah masuk XBB dan BQ.1 dan sekarang sudah capai puncak dan cenderung menurun," jelasnya. (Mhd/A-3)

Baca Juga

AFP

Manajemen Saudia Airlines Kacau, Kemenag: Otoritas Arab Saudi Harus Evaluasi

👤Despian Nurhidayat 🕔Rabu 07 Juni 2023, 10:11 WIB
Kementerian Agama Republik Indonesia mendesak otoritas Arab Saudi memeriksa manajemen Saudia Airlines yang tidak profesional dalam...
MI/Joan Imanuella Hanna Pangemanan

Unicharm Luncurkan Produk Pembalut yang 80%-nya Terbuat dari Bio Material

👤Joan Imanuella Hanna Pangemanan 🕔Rabu 07 Juni 2023, 10:03 WIB
Komposisi Bio Material dalam pembalut itu meningkat sekitar 1,4 kali lipat dibandingkan dengan produk edisi terbatas yang diluncurkan pada...
ANTARA/Didik Suhartono

Upaya Melawan Polusi Plastik di Hari Lingkungan Sedunia 2023

👤Joan Imanuella Hanna Pangemanan 🕔Rabu 07 Juni 2023, 09:57 WIB
Tahun 2023 menandai peringatan 50 tahun Hari Lingkungan Sedunia, setelah dicanangkan oleh Majelis Umum PBB pada...

E-Paper Media Indonesia

Baca E-Paper

Berita Terkini

Selengkapnya

BenihBaik.com

Selengkapnya

MG News

Selengkapnya

Berita Populer

Selengkapnya

Berita Weekend

Selengkapnya