Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
PENGAMAT ekonomi Yanuar Rizky meragukan keakuratan data pemerintah terkait rencana pembangunan BBM subsidi. Sebab, dengan bobolnya Pusat Data Nasional (PDN) sementara baru-baru ini telah membuat publik pesimis terhadap basis data yang dimiliki pemerintah.
"Jadi, kalo nanya data, ya data aja nggak ada back up, ya menunjukan tidak pernah juga membangun basis datanya. Jadi, ini udah permainan di pinggir jurang," ujar Yanuar kepada Media Indonesia, Kamis (11/7).
Untuk itu, kata dia, pembatasan BBM bersubsidi tidak serta merta membuat distribusinya akan tepat sasaran. Justru pembatasan itu hanya akan merugikan masyarakat miskin dan rentan.
Baca juga : Pemerintah Tegaskan Harga Pertalite dan Solar tidak Berubah
"Pembatasan subsidi, akan membuat kelas menengah pas-pasan terjepit, dan itu bisa membawa dampak ke penurunan daya beli konsumsi. Kalau tidak hati-hati ini bisa menyulut stabilitas sosial (politik)," imbuhnya.
Terlepas dari hal itu, lanjutnya, pembatasan BBM bersubsidi telah mengkonfirmasi 3 tekanan terhadap kemampuan pemerintah. Pemerintah sulit mengendalikan stabilitas menghadapi tekanan, yaitu harga beras, harga BBM dan nilai tukar rupiah, sehingga muncul wacana baru untuk menaikkan rasio utang dan defisit anggaran di masa pemerintahan berikutnya.
"Ini menyebabkan terjadinya fiscal cliff di APBN, maka muncul juga ide pemerintahan baru untuk menaikan batas defisit," kata dia. (Van/Z-7)
PT Pertamina (Persero) memprediksi konsumsi BBM akan meningkat sebesar 7,6% pada arus mudik Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/26.
PENGAMAT energi, Sofyano Zakaria meminta aparat penegak hukum bertindak tegas terhadap praktik penimbunan BBM yang terjadi di wilayah terdampak banjir bandang dan longsor di Sumatra dan Aceh.
PERTAMINA Patra Niaga Regional Sumatra Bagian Utara mulai memulihkan operasional puluhan SPBU yang terdampak bencana banjir dan tanah longsor di Sumut.
SEJUMLAH pakar menilai langkah Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) melakukan uji coba selama delapan bulan terhadap bahan bakar alternatif Bobibos sudah tepat.
DIREKTUR Utama Pertamina Patra Niaga Mars Ega Legowaputra menegaskan campuran etanol 10% (E10) untuk bahan bakar minyak (BBM)mengurangi emisi karbon dan ketergantungan terhadap fosil
GURU Besar Fakultas Teknik Universitas Brawijaya (UB), Prof Wardana mengungkapkan bahwa riset penggunaan etanol sebagai campuran BBM sudah dimulai UB sejak tahun 1980-an.
Sistem BPI sudahdipulihkan lebih cepat dari target yang diberikan pemerintah.
Direktur Jenderal Aplikasi dan Informatika (Aptika) Kementerian Komunikasi dan Informatika Hokky Situngkir menyebutkan bahwa pusat data nasional (PDN) di Cikarang, Jawa Barat disiapkan.
Anggota Komisi I DPR RI Sukamta mempertanyakan kelanjutan kinerja pemerintah dalam mengatasi serangan siber pada PDNS 2 yang sudah empat pekan berlalu.
KABARESKRIM Polri Komjen Wahyu Widada merespons peretasan sistem pusat data nasional (PDN) Kominfo. Wahyu menyebut proses penegakan hukum kejahatan siber ransomware tak mudah.
Secara bertahap beberapa layanan publik pada Pusat Data Nasional Sementara (PDNS) 2 telah pulih.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved