Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
KOMITMEN PT ABM Investama Tbk (ABM) dalam menerapkan good corporate governance (GCG) sukses membawa perusahaan meraih penghargaan dari Indonesian Institute for Corporate Directorship (IIDC).
Tercatat, ABM Investama masuk 100 perusahaan di Bursa Efek Indonesia (BEI) dengan tingkat kapitalisasi menengah (middle capitalization). Perusahaan yang berkode saham ABMM ini pun masuk Top 10 Capitalization Public Listed Company di ajang the 14th IICD Corporate Governance Award.
Baca juga: Terapkan GRC, Digiserve Raih Dua Penghargaan
ABM juga dianugerahi penghargaan Best Non Financial Sector untuk kategori GCG terbaik di kalangan perusahaan publik non finansial yang tercatat di BEI. Apresiasi ini merupakan penghargaan kedua yang diraih perusahaan.
“Penghargaan ini jadi bukti konsistensi perusahaan dalam melaksanakan GCG sejak IPO di 2011. Ke depan, perusahaan terus melanjutkan misinya memprioritaskan ekosistem keberlanjutan dan kesejahteraan masyarakat,” ungkap Direktur ABM Haris Mustarto dalam siaran persnya, Rabu (20/9).
Penghargaan yang diselenggarakan IIDC ini merupakan apresiasi bagi perusahaan publik tercatat dengan kapitalisasi besar (BigCap) dan kapitalisasi menengah (MidCap) yang menerapkan praktik tata kelola perusahaan dengan baik.
Baca juga: Pembangunan Sarana Jaya Raih Top Digital Corporate Brand Award
Dengan tema Improving quality reporting to encourage stakeholders engagement, IICD berharap perusahaan publik tercatat dapat bersaing di kawasan ASEAN sekaligus mampu meningkatkan kualitas pelaporan agar pemangku kepentingan lebih peduli pada perusahaan.
Dalam penilaiannya, IICD menggunakan metode penilaian berdasarkan ASEAN Corporate Governance Scorecard (ACGS) dan melakukan seleksi pada 200 perusahaan yang terdaftar di BEI dan membaginya dalam dua kategori, yakni 100 perusahaan BigCap dan 100 perusahaan MidCap. (RO/S-2)
IHSG dan kapitalisasi pasar BEI cetak rekor ATH pada pekan 12–15 Januari 2026. Simak data transaksi harian, aksi beli asing, dan pencatatan obligasi terbaru.
IHSG Sesi I ditutup stagnan di 8.884. Simak analisis dampak depresiasi Rupiah, rekor harga emas ATH, hingga guncangan investigasi kriminal Jerome Powell.
Sejalan dengan penguatan IHSG, kapitalisasi pasar BEI turut meningkat sebesar 1,79% menjadi Rp16.301 triliun, dari Rp16.014 triliun pada pekan sebelumnya.
Lengkap dan terbaru! Ini daftar 8 saham yang terafiliasi dengan Happy Hapsoro, mulai dari RAJA, RATU IPO 2025, SINI, hingga PADI. Cek status kepemilikan dan afiliasinya.
IHSG pada 8 Januari 2026 di Bursa Efek Indonesia ditutup melemah 19,33 atau 0,22 persen ke posisi 8.925,46. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 turun 3,70 poin
IHSG Bursa Efek Indonesia 8 Januari 2026 ditutup melemah. Analis Pasar Modal Indonesia Reydi Octa mengatakan IHSG kemungkinan sedikit terdampak suku bunga acuan dan inflasi
Laporan Environmental, Social, and Governance (ESG) kini menjadi instrumen penting dalam menilai kualitas tata kelola, integritas, serta keberlanjutan sebuah korporasi.
PT Pertamina EP (PEP) kembali mencatatkan prestasi melalui ajang Annual Report Award (ARA) 2024, dengan meraih Juara 2 pada kategori Perusahaan BUMN Non Keuangan.
PT Patra Jasa kembali mencatat pencapaian membanggakan dengan meraih Indonesia Trusted Companies Award dalam ajang Corporate Governance Perception Index (CGPI) Award 2025.
Sebanyak 20 perusahaan mendapatkan penghargaan di ajang penganugerahan bergengsi GRC & Leadership Award 2025.
PTPP fokus pada transformasi tata kelola dengan sistem digital IPMS, audit ketat, dan budaya integritas untuk wujudkan bisnis konstruksi transparan dan berkelanjutan.
PT Merak Chemicals Indonesia (MCCI) berhasil mendapatkan penghargaan tertinggi Kategori Sapphire: Best Enterprise in Regulatory Compliance dalam ajang IRCA 2025.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved