Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
PAKAR keamanan siber dan forensik digital dari Vaksincom, Alfons Tanujaya membenarkan cross-checked dari pengumuman LockBit 3.0 yang mengatakan telah merilis data nasabah BSI ke situs dark web.
Para pakar, kata dia, telah menyampaikan agar BSI bersikap zero tolerance atau tanpa ampun dalam menghadapi para geng peretas sistem dan pencuri data tersebut. Mereka tidak menyarankan untuk tunduk pada negosiasi.
"Hanya saja komunikasinya mesti jujur juga, seperti apa akibat dan konsekuensinya, bagaimana langkah bank untuk mencegah itu atau memberi kompensasi untuk nasabah yang datanya bocor. Itu lebih elegan dan terpuji karena slama ini BSI tidak begitu, dan justru menyangkal dan terkesan mengorbankan nasabah, ini memalukan," kata Alfons, Selasa (16/5).
Baca juga: BSI Bantah Data Nasabah Disebar ke Dark Web
Sebab data yang sudah bocor berpotensi dieksploitasi dan disalahgunakan. Maka diharapkan BSI berkomunikasi dengan nasabah, sebagai kewajiban pengelola data untuk memberi informasi kepada pemilik data.
"Karena kalo pemilik data tidak tahu, lalu dia tenang-tenang saja tanpa tahu kalau misalnya data ini sampai dieksploitasi, dan mengalami kerugian," kata Alfons.
Baca juga: Negosiasi Gagal, LockBit Sebar Semua Data BSI ke Dark Web
Bila itu terjadi, sebenarnya bukan salah nasabah yang mempercayakan datanya ke BSI. Nasabah bisa marah ke BSI karena tidak menjaga data saya dengan benar.
Sedangkan bagi data yang sudah terpublikasi seperti sekarang mungkin tidak mungkin ditarik lagi. Maka cara yang paling tidak bisa menenangkan nasabah, yaitu mengimbau nasabah untuk mengganti kata sandi/ password pin atm.
"Dan pastikan pin anda pakai di BSI tidak anda gunakan di bank lain karena ada kemungkinan dia coba-coba pakai itu mau tidak mau ada kemungkinan apes kapan saja," kata Alfons. (Z-3)
Pelaku menyerang siapa saja yang mudah ditembus. Mereka tidak peduli apakah Anda perusahaan besar atau kecil. Jika Anda lengah, Anda akan menjadi korban.
CLOUDFLARE kembali mengalami down atau gangguan layanan yang berdampak pada zoom dan linkedin. Gangguan itu bukan akibat serangan siber melainkan sistem internal
Tim Riset Global Kaspersky menemukan bukti keterkaitan Memento Labs dengan kampanye spionase siber ForumTroll yang memanfaatkan celah zero-day di Google Chrome.
Discord alami kebocoran data besar yang memengaruhi dokumen identitas pengguna. Sistem dukungan disusupi untuk mencuri dan memeras data pribadi.
Serangan siber melumpuhkan sistem check-in di bandara besar Eropa seperti Heathrow dan Brussels.
Pelajari cara menghindari phishing di Gmail dengan tips keamanan: kenali ciri email, aktifkan 2FA, gunakan fitur Google, dan lindungi akun dari serangan siber.
Operator seluler tidak hanya bertarung melawan ancaman siber konvensional, tetapi juga mulai menghadapi risiko operasional baru akibat adopsi teknologi mutakhir.
China Mobile International (CMI) Indonesia menyelenggarakan forum TechConnect+ 2025 yang mempertemukan berbagai pemangku kepentingan.
Ancaman kejahatan digital di Indonesia diperkirakan akan meningkat signifikan sepanjang 2025. Keamanan siber nasional membutuhkan perhatian serius.
Kemitraan ini bertujuan menyediakan solusi keamanan siber yang menyeluruh, terukur, dan terjangkau bagi perusahaan menengah hingga besar.
Habibi memenangkan kompetisi World Invention Competition and Exhibition 2025 berkat inovasinya di bidang keamanan siber dan kriptografi kuantum
Cortex AgentiX menghadirkan revolusi otomasi keamanan siber untuk menghadapi ancaman dari penyerang dengan bantuan AI
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved