Headline
Pemerintah merevisi berbagai aturan untuk mempermudah investasi.
Hingga April 2024, total kewajiban pemerintah tercatat mencapai Rp10.269 triliun.
PEMBANGUNAN Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Provinsi Kalimantan Timur menjadi salah satu agenda penting yang ditekankan Presiden Joko Widodo atau kerap disapa Jokowi. Hal itu ia utarakan dalam pidato presiden menjelang HUT ke-77 RI di Gedung Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) RI, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa (16/8).
"Pembangunan Ibu Kota Nusantara harus dijaga keberlanjutannya," ucap Jokowi.
Ia menegaskan bahwa IKN bukan hanya untuk para aparatur sipil negara (ASN), melainkan juga para inovator dan para wirausahawan. Pembangunan IKN, sambungnya, tidak hanya berisi kantor-kantor pemerintahan, tetapi diharapkan IKN bisa menjadi motor penggerak ekonomi baru di luar Pulau Jawa.
Menurut presiden, IKN bukan hanya kota biasa. Ia memproyeksikan agar IKN dapat menjadi kota di tengah hutan rimba dengan pelayanan pendidikan dan kesehatan berkelas dunia.
Pada kesempatan itu, presiden menjelaskan bahwa kawasan inti pusat pemerintahan di IKN akan dibangun menggunakan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN). Namun, pembangunan lain untuk pengembangan kota selebihnya 80% direncanakan melibatkan investasi dari sektor swasta.
"Investasi swasta diundang untuk berpartisipasi," tutur Jokowi. Dalam pidatonya presiden menjabarkan lima agenda penting yakni hilirisasi sumber daya alam, hilirisasi, optimalisasi sumber energi bersih dan ekonomi hijau, lalu perlindungan hukum, sosial, politik,dan ekonomi untuk rakyat, penguatan UMKM, dan pembangunan IKN. (OL-8)
Seluruh pemain timnas U-16, yakni 28 pemain, dan lima pelatih dipastikan hadir dalam seremoni tersebut, termasuk pula Ketua Umum PSSI Mochamad Iriawan.
Klub juara Liga Inggris Manchester City menampilkan ucapan Dirgahayu Ke-77 Republik Indonesia melalui layar besar di Stadion Etihad, Manchester.
Indonesia akan menjadi tuan rumah Piala Dunia U-20 pada tahun depan. Desain logo yang baru diluncurkan FIFA mewakili semangat Indonesia, dengan antusiasme tinggi untuk sepak bola.
"Rangkaian kegiatan Istana kan ada upacara HUT salah satunya itu kan ada kirab bendera, nah itu upaya untuk Pemda DKI mendukung acara HUT tingkat istana. Jadi kita bersih-bersih,"
Penyelenggaraan RFID 2022 merupakan bentuk perayaan pulihnya kesehatan dan semangat olahraga bangsa Indonesia pasca-Covid-19.
Wali Kota Jakarta Barat, Yani Wahyu Purwoko mengucapkan rasa syukur atas terselenggaranya Forkopimkot Cup di tahun 2022 ini.
KSO antara dua perusahaan BUMN ini merupakan salah satu bentuk dukungan atas pengembangan infrastruktur di Otorita IKN.
PT Pos Indonesia mengirimkan logistik dan barang-barang pendukung kegiatan Rapat Terbatas Kabinet dan perayaan Hari Ulang Tahun ke-79 RI di IKN.
Jokowi menyampaikan bahwa pembangunan lapangan sepakbola tersebut akan dibiayai oleh Federasi Sepakbola Internasional (FIFA).
Jokowi membeberkan sejumlah fasilitas penunjang. Yakni delapan lapangan, asrama, hingga teknologi yang mampu melahirkan inovasi dalam persepakbolaan Indonesia.
Pembangunan training center (TC) timnas Indonesia di IKN mendapat bantuan dari FIFA sebesar Rp85,6 miliar.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved