Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
PT Pertamina (Persero) memprediksi akan ada peningkatan penggunaan bahan bakar minyak (BBM) secara harian sebesar 15,78% sepanjang periode arus mudik dan balik Lebaran tahun ini.
Manajer PSO Pertamina Agus Taufik Harahap, dalam Rapat Koordinasi (rakor) Kesiapan Angkutan Lebaran 2019 di Gedung Cipta Kemenhub mengungkapkan pada situasi normal, konsumsi bensin rata-rata 92.563 kiloliter (kl) per hari. Sementara, pada masa arus mudik dan balik nanti diperkirakan penggunaan bensin akan mencapai 107.165 kl per hari
Baca juga: Kementerian BUMN Tepis Isu Perombakan Direksi Garuda Indonesia
Taufik menjelaskan, jumlah tersebut dihitung dari total kendaraan pribadi yang akan digunakan untuk pulang kampung pada Lebaran kali ini.
"Diprediksi jumlah kendaraan pribadi yang akan digunakan mencapai 10,61 juta unit, tumbuh 13,09% dari tahun sebelumnya," ujar Taufik, Senin (22/4).
Secara rinci, angka kendaraan itu terdiri dari 3,76 juta unit mobil dan 6,85 juta unit motor. Untuk mengantisipasi hal tersebut, perseroan sejak H-7 hingga H+7 Lebaran akan menambah sarana penyaluran BBM dengan mengerahkan 26 unit mobil dispenser, 200 unit motor BBM kemasan, 55 kiosk Pertamina dan 115 buffer tank BBM di berbagai titik mudik. (OL-6)
Kakorlantas tengah melakukan analisis dan evaluasi (anev) mendalam terhadap pelaksanaan Operasi Lilin 2025 sebagai dasar penyusunan strategi Operasi Ketupat 2026.
Pengecekan teknis kendaraan wajib dilakukan secara menyeluruh, namun yang tidak kalah penting adalah menjaga stamina dan konsentrasi pengemudi.
Kesiapan fisik dan mental adalah fondasi utama agar perjalanan mudik berlangsung aman.
Berbagai fasilitas pendukung telah disediakan, antara lain ruang laktasi, toilet khusus perempuan dan anak, ruang bermain anak, serta fitur KAI Female Seat Map
Sebagai satu-satunya titik kontak antara kendaraan dengan permukaan jalan, kondisi ban sangat menentukan faktor keselamatan, terutama saat menghadapi cuaca ekstrem.
Sebelum Anda memutusan mudik menggunakan kendaraan pribadi memastikan kendaraan dalam kondisi prima dan aman sebelum memulai perjalanan.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved