Headline
RI dan Uni Eropa menyepakati seluruh poin perjanjian
Indonesia memiliki banyak potensi dan kekuatan sebagai daya tawar dalam negosiasi.
Kedua negara perlu sistem konektivitas yang baik dan lancar baik di darat, laut dan udara, guna mempermudah keluar masuk arus orang dan barang.
Pemprov Babel membuka rekening tabungan emas di PT Pegadaian (Persero) untuk kurang lebih 5.000 ASN dalam rangka membudayakan menabung emas.
Setiap masalah bangsa perlu diselesaikan dengan mengedepankan kolaborasi antara setiap elemen yang ada, termasuk gerakan kepemudaan.
Pandemi belum berakhir. Negara-negara G-20 diajak untuk fokus bersinergi dan berkolaborasi melakukan pemulihan.
Terkait dengan identitas WNA yang dicekal, Kejagung membenarkan yang dimaksud adalah Thomas van der Heyden, konsultan ahli Kemenhan.
Komisioner terpilih diharapkan bekerja cepat untuk mempersiapkan penyelenggaraan Pemilu 2024 yang kompleks dalam waktu yang kian sempit.
Keputusan DPR sekaligus menepis isu nama-nama anggota terpilih KPU dan Bawaslu periode 2022-2027 yang disebut sebagai hasil rapat partai koalisi.
Pesonas dijadwalkan berlangsung Juli tahun ini dan akan diikuti oleh 2.000 atlet disabilitas dari 34 provinsi.
Badan khusus itu kebanyakan berasal dari pemerintah pusat, sedangkan perwakilan prvinsi hanya satu, tanpa hak istimewa.
Ranking indeks inovasi global Indonesia yang hingga kini masih berada di bawah Singapura, Malaysia, Thailand, Vietnam, Filipina, dan Brunei.
Tabungan berasal dari upah anggota TNI yang dipotong Rp150 ribu per bulan untuk disalurkan ke program simpanan kepemilikan hunian.
KSAD mengaku belum menemukan atau melihat langsung ada prajuritnya yang terdeteksi penganut paham radikal.
Kondisi ketimpangan yang terjadi selama ini merupakan warisan kolonial yang perlu diatasi.
Kekhawatiran bahwa pemindahan ibu kota negara (IKN) bakal tersendat ketika pergantian kepemimpinan pada 2024 nanti tidak perlu terjadi.
Bentuk kekerasan paling tinggi dialami pembela HAM yakni serangan fisik. Kemudian, kriminasilasi atau pemidanaan.
Sinkronisasi membutuhkan ketentuan yang diatur dalam Kitab Undang-Undang Hukum Pidana dan Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana.
Pemahaman masyarakat terhadap regulasi mengenai penerapan protokol kesehatan hanya menyentuh angka 74%.
Keberadaan UU Cipta Kerja mengubah ketentuan pada Undang-Undang Administrasi Pemerintahan hingga menimbulkan ketidakpastian.
Saat masih tahap penyelidikan, Kejagung sudah memeriksa purnawirawan TNI yang masih aktif di militer saat perkara terjadi.
Seringkali petugas kejaksaan atau kepolisian yang dikirimkan pusat untuk mengatasi permasalahan mafia tanah kurang memahami persoalan.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved