Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
Keadaan masih belum terkendali saat pemadam kebakaran berusaha memadamkan kobaran api.
Kebakaran hutan besar, yang dikenal dengan nama Kebakaran Hughes, muncul di Los Angeles, Rabu sore dan dengan cepat menyebar lebih dari 8.000 hektare dalam beberapa jam.
LOS Angeles memerangi kebakaran tak hanya menggunakan air. Otoritas setempat menebarkan ratusan ribu galon pemadam api berwarna pink menyala untuk menghentikan penyebaran api.
WARGA Los Angeles menghadapi bahaya kebakaran berkepanjangan karena angin Santa Ana diperkirakan akan semakin kencang selama beberapa hari ke depan.
Departemen Sheriff Kabupaten Los Angeles telah menangkap tiga orang terkait pelanggaran penggunaan drone di atas area kebakaran.
ANGIN kencang akan kembali membawa kondisi kebakaran yang sangat berbahaya ke California Selatan pada awal pekan ini. Demikian peringatan dari National Weather Service (NWS), Senin (13/1).
Kebakaran hutan yang melanda wilayah California Selatan terus menjadi perhatian serius. WNI diminta selalu waspada.
Paris Hilton mengungkapkan kesedihannya setelah rumah mewahnya senilai $8,4 juta atau sekitar Rp126 miliar di Malibu hancur akibat kebakaran hutan yang melanda California Selatan
Tragedi kebakaran hebat di Los Angeles County menghancurkan 10.000 bangunan, menewaskan 10 orang, dan memaksa ratusan ribu orang mengungsi.
Kebakaran hutan Los Angeles menghancurkan sejumlah landmark ikonik, mulai dari Will Rogers Ranch hingga Getty Villa.
Kapten Karl Patterson dari Sheriff Ventura County mengonfirmasi kepada BBC bahwa seorang tersangka pembakaran terkait kebakaran Kenneth telah ditangkap oleh LAPD.
Presiden Joe Biden mengumumkan pemerintah federal akan menanggung 100% biaya operasional terkait kebakaran hutan di California Selatan selama 180 hari.
Wali Kota Los Angeles, Karen Bass, menghadapi kritik setelah meninggalkan kota saat kebakaran terbesar dalam sejarah wilayah tersebut melanda pada 7 Januari.
HOLLYWOOD Hills menjadi lokasi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) terbaru di seluruh wilayah Los Angeles County, Amerika Serikat (AS).
LEBIH dari 2.000 bangunan terbakar dan sedikitnya lima orang tewas akibat kebakaran hutan yang melanda seluruh wilayah Los Angeles County, Amerika Serikat (AS).
Sejumlah selebriti terdampak kebakaran hutan di Los Angeles. Mereka berbagai info akan kerusakan rumah mereka atau mengungsi demi keselamatan.
Seorang pengungsi dari Kebakaran Sunset di Hollywood Hills menggambarkan situasi evakuasi yang kacau.
Kebakaran besar yang disebut Kebakaran Sunset telah muncul di Hollywood Hills, memicu evakuasi wajib dan peringatan untuk sekitar 130.000 orang.
Kebakaran besar yang melanda wilayah Palisades mengakibatkan hancurnya rumah bersejarah milik pelawak dan aktor terkenal Amerika, Will Rogers, di Will Rogers State Historic Park.
Kebakaran hutan yang melanda kawasan Los Angeles, rumah bagi banyak selebriti, memaksa penghentian produksi di industri hiburan dan pembatalan sejumlah acara penghargaan besar.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved