Headline
RI dan Uni Eropa menyepakati seluruh poin perjanjian
Indonesia memiliki banyak potensi dan kekuatan sebagai daya tawar dalam negosiasi.
Penerima vaksin ke-1 bertambah 393.277 orang, totalnya melebihi 134 juta orang, penerima vaksinasi ke-2 bertambah 460.144 dan totalnya melebihi 89 juta.
“Protokol kesehatan ini terus dijaga. Jangan sampai nanti muncul klaster lagi, utamanya di pengungsian," tandasnya
Indonesia menargetkan 208,2 juta penduduk menerima vaksin covid-19. Target sebelumnya yakni 181,5 juta warga.
Kegiatan-kegiatan terkait perayaan Natal dan Tahun Baru akan diatur lebih detail lagi. Akan tetapi yang pasti ibadah dan perayaan di akhir tahun akan dibatasi dan diawasi secara ketat.
PEMBERLAKUAN pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level 3 akan diterapkan saat libur Natal dan Tahun Baru di seluruh wilayah Indonesia.
PEMERINTAH Kota (Pemkot) Bandung, Jawa Barat akan mengambil sejumlah langkah untuk mencegah terjadinya gelombang ketiga penyebaran Covid-19.
GUBERNUR Jawa Barat (Jabar), Ridwan Kamil mendukung langkah pemerintah pusat untuk kembali menerapkan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 3 se Indonesia.
Petugas kesehatan sekarang terus mempercepat vaksinasi Covid-19 pada akhir tahun 2021 dengan door to door supaya bisa meningkatkan kekebalan tubuh atau herd immunity.
Kesadaran masyarakat menjalani karantina terpusat masih kurang.
“Peningkatan mobilitas ini hampir sama dengan peningkatan yang terjadi pada periode libur Idulfitri 2021 yang menjadi kenaikan mobilitas tertinggi sepanjang pandemi.”
Vaksin booster (penguat) covid-19 menjadi sarana penting untuk mencapai ke titik itu.
Sebelumnya Gerakan Mobil Masker juga telah dilakukan di beberapa daerah seperti di wilayah Jabodetabek dan beberapa provinsi.
Pemerintah berencana untuk melarang perayaan-perayaan tahun baru yang sifatnya dapat menimbulkan kerumunan masyarakat dalam jumlah yang besar.
Capaian vaksinasi lansia belum tercapai hingga 100% karena beberapa kendala. Salah satunya data Dukcapil Kota Tebing Tinggi yang tidak valid.
VAKSINASI covid-19 dosis pertama di Kabupaten Temanggung, Jawa Tengah telah mencapai 66 persen. Pemda setempat berupaya menaikan capaian target vaksinasi di atas 70 persen pada akhir tahun.
Pencapaian ini merupakan kerja keras seluruh komponen bangsa sebagai penyelenggara vaksinasi dan juga partisipasi dari seluruh rakyat Indonesia yang bersedia untuk divaksinasi.
Hingga saat ini capaian vaksinasi covid-19 di kabupaten itu secara keseluruhan baru mencapai 63 persen atau setara dengan 140 ribuan orang yang sudah divaksin.
Kota Kendari, Sulawesi Tenggara kembali mencatat nol kasus baru covid-19 pada Minggu (14/11), menurut Satuan Tugas Penanganan Covid-19 setempat.
SATUAN Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19 mencatat penambahan kasus positif covid-19 sebanyak 359 pada Sabtu, 13 November 2021 pukul 18.00 WIB. Total kasus mencapai 4.250.516 orang.
SELAMA operasi yustisi pada hari Kamis (12/11) lalu, terjaring sebanyak 21 pelanggar prokes dalam hal tidak menggunakan masker dan langsung dites antigen.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved