Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
MASIH ingat kisah tragis yang dialami Andres Escobar, pemain belakang timnas Kolombia pada Piala Dunia 1994? Gol bunuh diri yang dibuatnya saat Kolombia kalah 1-2 dari Amerika Serikat dan membuat negaranya tersingkir, berujung maut. Buntut gol bunuh diri itu, Escobar tewas ditembak saat mengunjungi sebuah klub malam di Kota Medelin, Kolombia, lima hari setelah dirinya mencetak gol bunuh diri.
Kejadian tragis yang dialami Escobar, kini menghantui benak pemain timnas Ukraina, Oleksandr Zinchenko. Blunder yang dilakukan bek sayap Manchester City itu membuat Ukraina kalah 1-3 dari Jerman dalam laga UEFA Nations League, Minggu (15/11) berujung ancaman pembunhuan.
Oleh segelintir pendukung Ukraina, Zinchenko dianggap sebagai biang kerok kekalahan tersebut. Beberapa kecaman yang dialamatkan kepadanya, bahkan ada yang melewati batas
"Membaca semua kotoran yang mengalir pada saya dan keluarga saya setelah pertandingan kemarin, sekali lagi memberi keyakinan seperti apa orang-orang yang kami miliki dan bagaimana mereka bisa mendukung. Untungnya atau sayangnya, tuntutannya sudah sedemikian rupa sehingga tidak lagi diperbolehkan untuk melakukan kesalahan pada area permainan lawan," tulis Zinchenko.
"Karena kehilangan bola di setengah area lawan, saya ulangi, orang-orang mendoakan Anda dan keluarga Anda agar mati. Merasa bertanggung jawab atas kekalahan itu, saya beralih ke pendukung yang bersahabat, yang sayangnya hanya tersisa sedikit. Final menunggi kami semua bersama kalian, bersama tim," tambahnya.
Kekalahan tersebut membuat Ukraina menempati posisi ketiga Grup A4, dengan raihan enam poin sejauh ini. Meski degradasi masih mungkin terjadi, nasib mereka ada di tangan sendiri.
Pertandingan terakhir Ukraina adalah menghadapi Swiss pekan ini, hasil imbang atau lebih baik akan bisa menghindarkan Ukraina dari jerat degradasi. (Goal/R-1)
UEFA masih aktif menggelar pertemuan dengan kelompok pro-Palestina untuk mengumpulkan kesaksian pelanggaran HAM.
Kepolisian Inggris melarang suporter Maccabi Tel Aviv hadir di laga Liga Europa melawan Aston Villa di Villa Park pada 6 November 2025, dengan alasan keamanan dan potensi aksi protes.
Gol penalti Ioannis Pittas di masa tambahan waktu membuat Cyprus menahan imbang Bosnia & Herzegovina 2-2 dalam laga dramatis Kualifikasi Piala Dunia 2026 Grup H.
Laga sengit Kualifikasi Eropa 2026 Grup L berakhir tanpa gol di Praha. Pertahanan solid Republik Ceko sukses menahan gempuran Kroasia, 0-0.
Timnas Skotlandia bangkit dari ketertinggalan dan mengalahkan Yunani 3-1 di Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Hingga saat ini badan sepak bola UEFA maupun FIFA belum mengambil langkah untuk menjatuhkan sanksi atau larangan bagi Israel di ajang internasional.
Italia memiliki kualitas yang cukup untuk menundukkan Belgia bahkan ketika sang lawan bermain di kandangnya sendiri.
Pengetatan dilakukan juga karena Presiden Prancis Emmanuel Macron juga dijadwalkan menghadiri pertandingan Les Bleus tersebut.
LEE Carsley sangat senang melihat Inggris kembali ke jalur yang benar dalam kampanye Nations League mereka dengan kemenangan 3-1 saat bertandang ke Finlandia.
Selanjutnya The Three Lions akan menjamu Yunani pada 10 Oktober sebelum bertandang ke Helsinki untuk menghadapi Finlandia tiga hari kemudian.
Pemain berusia 39 tahun itu kini telah mencetak 134 gol untuk tim nasional dan 213 kali tampil untuk negaranya.
Italia bangkit untuk berbalik menang meski tertinggal oleh gol cepat Bradley Barcola ketika laga baru berjalan 14 detik.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved