Headline
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.
Kumpulan Berita DPR RI
ANGGOTA Komisi I DPR Muhammad Farhan mengatakan sebaiknya DPR menunggu ratifikasi untuk mendapat penjelasan terkait pembelian enam pesawat tempur generasi 4,5 Dassault Rafale buatan Prancis. "Nanti saja kita tunggu saat ratifkasi," ujarnya.
Pemerintah memang sebelumnya telah menjelaskan tentang rencana pembelian pesawat tersebut namun tidak terperinci hingga ke rincian jenis dan negara asal atau negara pembuat.
"Tidak harus sampai ke detail jenis dan negara asalnya. Kani hanya perlu mengetahui bahwa Kemenhan berecana membeli pesawat tempur untuk TNI dalam skema MEF 2024," terangnya, Sabtu (12/2).
Pendanaan pembelian pesawat tempur dengan nilai tinggi dipastikan dari pinjaman luar negeri yang merupakan kewenangan Bappenas dan Kemenkeu, bukan dari murni APBN.
Baca juga: Indonesia Beli 6 Jet Tempur Rafale dari Prancis
"Kami hanya fokus pada penggunaan APBN. Fungsi pengawasan dari DPR akan berjalan saat ratifikasi perjanjian dan pengawasan penggunanya"
Sebelummnya anggota Komisi I DPR Dave Akbarshah Fikarno mengatakan akan meminta penjelasan dari Menhan Prabowo Subianto tentang rencana tersebut. Menurutnya DPR perlu penjelasan tebtang pertimbangan pembelian pesawat tempur asal Perancis.
"Karena kpesawat ini berbeda dengan yang sudah kita miliki. Jadi segala sesuatunya pasti a harus ada pengadaan lagi, itu yang harus menjadi pertimbangan sebelum melakukan pembelian tersebut. Dan memastikan bahwa ini ada yang diuntungkan ada transfer of technology," tukasnya. (Sru/OL-09)
KAMBOJA kembali menjadi sorotan internasional setelah pecahnya kembali pertempuran dengan Thailand sejak akhir pekan lalu. Konflik Thailand Kamboja tersebut memicu arus pengungsian besar.
ANGKATAN Udara Kerajaan Kamboja (RCAF) kembali menjadi sorotan seiring memanasnya konflik perbatasan dengan Thailand.
TNI menegaskan rencana pembelian jet tempur Chengdu J-10 dari Tiongkok tidak akan mengganggu hubungan militer Indonesia dengan Amerika Serikat
Mabes TNI menyerahkan sepenuhnya keputusan pembelian jet tempur J-10 buatan China kepada Kementerian Pertahanan.
Lebih dari 10 jet tempur dikerahkan untuk meluncurkan sedikitnya 10 rudal presisi ke satu sasaran.
Otoritas Polandia menutup Bandara Internasional Warsawa, menyusul laporan adanya drone Rusia yang melintas.
CO-Founder Institute for Security and Strategic Studies (ISESS), Khairul Fahmi, mengatakan, kemandirian industri pertahanan merupakan salah satu pilar kedaulatan negara.
Sebanyak 133.000 personel TNI dan 1.047 alat utama sistem senjata (alutsista) akan dikerahkan dalam upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 TNI di Lapangan Silang Monas
TNI menggelar gladi bersih persiapan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 di kawasan Monumen Nasional (Monas), Jakarta Pusat, Jumat (3/10).
Ketiadaan buku putih berpotensi merusak kepercayaan negara lain yang selama ini dibangun melalui transparansi sektor pertahanan.
Modernisasi alutsista, mempercepat peremajaan kapal perang, kapal selam, dan sistem senjata untuk menjaga keseimbangan kekuatan di kawasan menjadi sorotan.
Fregat Merah Putih (MPF140) dibangun berdasarkan pesanan Kementerian Pertahanan RI dan diklaim sebagai salah satu dari empat fregat jenis Arrowhead 140 tercanggih
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved