Headline
BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.
BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.
Kumpulan Berita DPR RI
SEBELUM meluncur ke lokasi debat perdana capres-cawapres di Hotel Bidakara, pasangan calon presiden dan calon wkail presiden nomor urut 01 Joko Widodo-Ma'ruf Amin menunaikan salat maghrib bersama di Istana Merdeka, Jakarta.
Sekretaris Kabinet Pramono Anung memastikan Jokowi akan berangkat bersama dengan Ma’ruf Amin dari Istana Merdeka. Sementara, Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Abdul Kadir Karding menjelaskan setelah salat maghrib, Jokowi-Amin akan mengadakan makan malam bersama.
"Salat maghrib berjemaah dan berdoa di sana. Kemudian makan malam, lalu berangkat ke Bidakara," ujar Karding
Baca juga: Para Tamu Undangan Debat Pilpres Diberi Gelang Penanda
Seharian ini, Jokowi mengisi kegiatannya di Istana Bogor. Pada sore hari, Presiden Jokowi dan Ibu Negara Iriana Joko Widodo meluncur ke Istana Merdeka. Adapun Ma'ruf Amin sudah tiba di Istana Merdeka sejak pukul 17.20 WIB.(OL-5)
Prabowo yang berlatar belakang militer membutuhkan sosok berpengalaman di bidang ekonomi.
Partai Keadilan Sejahtera (PKS) resmi memberikan restu kepada Muhaimin Iskandar alias Cak Imin menjadi cawapres untuk capres Anies Baswedan.
Bidang Media dan Penggalangan Opini (MPO) Partai Golkar perlu mensosialisasikan capaian Partai Golkar dan Ketua Umum DPP Partai Golkar Airlangga Hartarto.
SEJUMLAH kader Partai Demokrat Jawa Barat mengaku tersinggung dengan pernyataan calon presiden (capres) Prabowo Subianto dalam debat terakhir, Sabtu (13/4).
Tadi malam, pasangan capres dan cawapres nomor urut 01 Joko Widodo-Ma'ruf Amin dan pasangan calon dengan nomor urut 02 Prabowo Subianto-Sandiaga Uno menutup debat kelima di Hotel Sultan, Jakarta.
Saat diminta oleh Prabowo untuk menjawab pertanyaan seputar pengembangan e-sport, Sandiaga mengatakan, "You wanna test your vice president."
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved