Headline

RI dan Uni Eropa menyepakati seluruh poin perjanjian

Fokus

Indonesia memiliki banyak potensi dan kekuatan sebagai daya tawar dalam negosiasi.

Fasilitas Pendidikan Pidie Jaya belum Pulih

(MR/N-4)
02/1/2017 02:05
Fasilitas Pendidikan Pidie Jaya belum Pulih
Fasilitas Pendidikan Pidie Jaya belum Pulih(ANTARA FOTO/Rahmad)

AKTIVITAS pendidikan di Kabupaten Pidie Jaya, Aceh, masih terganggu setelah dihantam gempa berkekuatan 6,4 SR pada 7 Desember 2016. Di SMK Bisnis dan Managemen Negeri 1 Bandar Baru, Kabupaten Pidie Jaya, misalnya, dua tenda biru bantuan BNPB dan satu tenda putih ukuran sekitar 5 x 15 meter harus digunakan untuk tempat penyimpanan berbagai peralatan sekolah yang tersisa.

"Karena tenda hanya tiga unit, tidak cukup untuk tempat kami belajar, sekolah sekarang masih libur," kata Muhajir, siswa SMK Negeri 1 Bandar Baru, Minggu (1/1).



Cek berita dan artikel yg lain di Google News dan dan ikuti WhatsApp channel mediaindonesia.com
Editor : Dedy P
Berita Lainnya