Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
MESIR melaporkan 495 kasus covid-19 baru pada Jumat (8/5). Itu merupakan pertambahan tertinggi harian di Mesir saat jumlah kematian akibat virus korona yang terkonfirmasi oleh kementerian kesehatan meningkat lebih dari 500.
Total jumlah kasus covid-19 yang dikonfirmasi oleh kementerian itu berjumlah 8.476 sementara 21 kematian baru yang diumumkan pada Jumat (8/5) menjadikan total kematian sebanyak 503.
Mesir melonggarkan sejumlah pembatasan yang ditujukan untuk menghambat penyebaran covid-19 menjelang bulan suci Ramadan akhir bulan lalu, sedikit memperpendek jam malam.
Baca juga: Trump dan Raja Salman Pertegas Kerja Sama Pertahanan
Para pejabat mengisyaratkan negeri itu dapat secara berangsur-angsur mulai kembali ke kondisi normal pada Juni, tapi juga mengatakan pihak berwenang siap menerapkan kembali pembatasan jika penularan meningkat.
Pada Kamis (7/5), Awad Tag el-Din, penasihat kesehatan presiden Mesir, mengatakan kepada wartawan bahwa 100.000 uji PCR untuk corona telah dijalankan di Mesir dan bahwa total sejuta tes telah dilakukan termasuk tes cepat dan pemeriksaan CT scan. (OL-1)
Vaksin penguat atau booster Covid-19 masih diperlukan karena virus dapat bertahan selama 50-100 tahun dalam tubuh hewan.
ORGANISASI Kesehatan Dunia (WHO) baru-baru ini mencatatkan jumlah kasus covid-19 secara global mengalami peningkatan 52% dari periode 20 November hingga 17 Desember 2023.
PJ Bupati Majalengka Dedi Supandi meminta masyarakat untuk mewaspadai penyebaran Covid-19. Pengetatan protokol kesehatan (prokes) menjadi keharusan.
PEMERINTAH Palu, Sulawesi Tengah, mengimbau warga tetap waspada dan selalu disiplin menerapkan protokol kesehatan menyusul dua kasus positif covid-19 ditemukan di kota itu.
ORGANISASI Kesehatan Dunia (WHO) mengklasifikasikan jenis virus covid-19 varian JN.1 sebagai VOI atau 'varian yang menarik'.
DINAS Kesehatan (Dinkes) Batam mengonfirmasi bahwa telah terdapat 9 kasus baru terpapar Covid-19 di kota tersebut,
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved