Headline
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Tanpa kejelasan, DPR bisa ganti hakim yang telah dipilih.
Kumpulan Berita DPR RI
KORBAN tewas akibat virus korona di Amerika Serikat (AS) naik menjadi sembilan orang pada Selasa (3/3), seluruhnya di Negara Bagian Washington dan mayoritas berasal dari panti jompo yang sama.
Delapan dari korban tewas berasal dari King County yang mencakup Seattle sementara satu berasal dari Snohomish County.
Di AS, jumlah kasus positif virus korona telah menembus angka seribu.
The Life Care Center, sebuah panti jompo dan fasilitas rehabilitasi di Seattle menjadi pusat wabah virus korona di Negara Bagian Washington.
Baca juga: Argentina dan Cile Konfirmasi Kasus Virus Korona Pertama
Saat ini, panti jompo itu telah melarang kedatangan anggota keluarga penghuni mereka hingga pemberitahuan lebih lanjut.
Susan Gregg, juru bicara Fasilitas Kesehatan Harborview di Seattle, tempat seorang pasien positif virus korona meninggal, mengatakan otoritas kesehatan tengah mencari para pekerja yang melakukan kontak dengan pasien itu.
"Bersama otoritas kesehatan, kami memutuskan bahwa sejumlah staf kami telah tercemar virus korona saat bekerja di unit perawatan intensif tempat pasien itu dirawat," ujar Gregg. (AFP/OL-1)
Vaksin penguat atau booster Covid-19 masih diperlukan karena virus dapat bertahan selama 50-100 tahun dalam tubuh hewan.
ORGANISASI Kesehatan Dunia (WHO) baru-baru ini mencatatkan jumlah kasus covid-19 secara global mengalami peningkatan 52% dari periode 20 November hingga 17 Desember 2023.
PJ Bupati Majalengka Dedi Supandi meminta masyarakat untuk mewaspadai penyebaran Covid-19. Pengetatan protokol kesehatan (prokes) menjadi keharusan.
PEMERINTAH Palu, Sulawesi Tengah, mengimbau warga tetap waspada dan selalu disiplin menerapkan protokol kesehatan menyusul dua kasus positif covid-19 ditemukan di kota itu.
ORGANISASI Kesehatan Dunia (WHO) mengklasifikasikan jenis virus covid-19 varian JN.1 sebagai VOI atau 'varian yang menarik'.
DINAS Kesehatan (Dinkes) Batam mengonfirmasi bahwa telah terdapat 9 kasus baru terpapar Covid-19 di kota tersebut,
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved