Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
Munculnya Kejadian Luar Biasa (KLB) malaria di Kabupaten Parigi Moutong (Parimo), Sulawesi Tengah, menjadi peringatan serius bagi seluruh daerah di Indonesia. Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengimbau daerah yang memiliki riwayat kasus malaria agar meningkatkan kewaspadaan.
Kepala Biro Komunikasi dan Informasi Publik Kemenkes, Aji Muhawarman, menegaskan, “Kejadian di Parigi Moutong menjadi pengingat penting bagi daerah lain, khususnya yang memiliki riwayat kasus malaria dan eliminasi,” ujarnya, Selasa (2/9).
Untuk menekan penyebaran malaria dan mencegah KLB, Kemenkes mengeluarkan sejumlah strategi berikut:
Kasus KLB malaria di Parigi Moutong menjadi pengingat bahwa penyakit ini masih menjadi ancaman kesehatan masyarakat. Upaya pencegahan melalui surveilans, kesiapan logistik, edukasi masyarakat, serta pengendalian vektor perlu terus diperkuat untuk menuju eliminasi malaria di Indonesia. (Z-10)
Pemerintah Kota Cilegon menetapkan status Kejadian Luar Biasa (KLB) campak di empat kecamatan setelah 31 kasus positif ditemukan dalam sepekan terakhir.
Pemerintah Kota Yogyakarta memperkuat sistem pemantauan dini penyakit menular dengan mengoptimalkan Sistem Kewaspadaan Dini dan Respons (SKDR).
Direktur Utama BPJS Kesehatan, Ghufron Mukti mengatakan selama tidak ada deklarasi epidemi di daerah maka korban keracunan MBG akan ditanggung oleh BPJS Kesehatan.
PENETAPAN Kejadian Luar Biasa (KLB) karena suatu penyakit atau pun keracunan makanan di daerah memunculkan dilema bagi daerah tersebut.
KLB keracunan makanan hanyalah KLB lokal yang terjadi secara bersama-sama, bukan KLB yang saling terkait penularan antara satu provinsi dan provinsi lain.
Kemenkes bersama Badan Gizi Nasional (BGN) akan mengonsolidasikan data harian dan mingguan terkait potensi keracunan, dan tidak menutup kemungkinan akan ada publikasi berkala.
Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Parigi Moutong langsung menurunkan dua unit alat berat untuk membersihkan material longsor dan mengevakuasi kendaraan yang tertimbun.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved