Headline
Senjata ketiga pemerataan kesejahteraan diluncurkan.
Tarif impor 19% membuat harga barang Indonesia jadi lebih mahal di AS.
ARUS mudik Lebaran 2023 di Kota Depok mulai mengalir pada Kamis (6/4). Ratusan orang berangkat melalui Terminal Tipe A Jatijajar, Kota Depok.
Sistem one way akan berlaku selama arus mudik dan arus balik Lebaran.
Pemerintah mendorong Asosiasi Jalan Tol Indonesia (ATI) memberikan diskon tarif tol selama masa mudik Lebaran 2023 mendatang.
Telah ditetapkan pemberlakuan sistem satu arah (one way), sistem contra flow, dan sistem ganjil genap. Tiga skema ini berlaku secara serentak pada arus mudik dan juga pada 2 periode arus balik
BBPJN Jawa Timur-Bali telah menurunkan tim untuk memantau kesiapan jalan nasional sebagai Jalur Lebaran tahun ini
ASDP Muntok siap melayani arus mudik Lebaran dari Pelabuhan Tanjung Kalian ke Pelabuhan Tanjung Api Api
Untuk progress pekerjaan konstruksi yang dikerjakan oleh PT Waskita Karya (Persero) Tbk, telah mencapai 94,12% dan dapat dilalui masyarakat sebagai alternatif jalur mudik lebaran
Lonjakan penumpang diperkirakan akan naik hingga 40% dibandingkan hari-hari biasa.
Sejak resmi dibuka pada 23 Maret silam, penjualan tiket perjalanan jarak jauh dan angkutan mudik Damri sudah mencapai 15 ribu.
Tahun ini jumlah kendaraan pribadi diperkirakan lebih banyak dan bakal berdampak pada peningkatan volume lalu lintas saat mudik.
Perbaikan jalan dalam kota di Palembang oleh BBPJN Wilayah Sumsel sudah mencapai 94%.
Para pemudik yang menggunakan Jalur Pantura dan Jalur Alternatif diminta waspada kecelakaan, macet, dan bencana alam.
"Persiapan di sini dari berbagai macam aspek. Termasuk, satu, misalnya pemilihan moda kendaraannya."
Pengecekan paling pokok adalah fungsi rem, lampu sein, dan kelengkapan kendaraan yang lain.
Kemenhub melakukan survei terhadap masyarakat yang akan melaksanakan mudik pada Lebaran 2023. Sebanyak 123,8 juta orang akan melakukan mudik Lebaran pada tahun ini.
Menko PMK Muhadjir Effendy menjelaskan rekayasa lalu lintas seperti penerapan sistem satu arah (one way), contra flow atau perubahan arah arus kendaraan, dan sistem buka-tutup.
PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) Regional 4 memprediksi penumpang mudik tahun 2023 di 20 pelabuhan wilayahnya naik sekitar 5% dari tahun sebelumnya. Kenaikan tersebut, sama dengan tahun lalu.
Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengatakan jalur tol Cileunyi-Sumedang-Dawuan (Cisumdawu) di Jawa Barat akan resmi dibuka pada 14 April mendatang.
Sejumlah pemudik ingin menghindari kepadatan di hari-hari jelang Lebaran.
DINAS Perhubungan DKI Jakarta berharap adanya kebijakan pemerintah pusat yang memajukan dan menambah cuti bersama membuat kepadatan puncak arus mudik dapat sedikit berkurang.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved