Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
MENTERI Pertahanan (Menhan) RI Prabowo Subianto berjanji akan menjaga kehormatan Korps baret jingga setelah didapuk sebagai warga kehormatan Kopasgat TNI Angkatan Udara (TNI AU).
Prabowo dianugerahi penyematan baret jingga, brevet kehormatan Komando, brevet Albara, dan brevet Dalpur melalui upacara tradisi pembaretan yang digelar di Lanud Sulaiman, Bandung, Jawa Barat, Selasa (14/3).
Kepala Staf Angkatan Udara (KSAU) Marsekal TNI Fadjar Prasetyo menyematkan langsung brevet baret jingga, brevet kehormatan komando, brevet Dalpur dan Albara kepada Prabowo.
Baca juga : Pengamat: Duet Ganjar-Prabowo Bisa Meniru Pasangan Jokowi-Maruf Amin
Pemberian gelar ini merupakan penghargaan kepada Prabowo yang diniai sebagai tokoh yang memberikan dukungan dan berkontribusi nyata terhadap perkembangan dan pembinaan Kopasgat.
"Baru saja saya menerima penghargaan diterima sebagai warga kehormatan Komando Gerak Cepat (Kopasgat) TNI AU, Korps Baret Jingga. Saya sangat bangga menerima penghargaan tersebut. Saya berjanji akan menjaga kehormatan Korps Baret Jingga dengan penuh rasa tanggung jawab," imbuhnya.
Baca juga : Swafoto bersama, Jokowi Disebut Nyaman dengan Ganjar dan Prabowo
Usai penganugerahan, Prabowo juga memberikan alat peralatan pertahanan (alpalhan) untuk Kopasgat yakni 100 unit sepeda motor.
Bantuan alpalhan tersebut diberikan secara simbolis dari Menhan Prabowo kepada KSAU Marsekal TNI Fadjar Prasetyo yang didampingi oleh Komandan Kopasgat Marsekal Muda TNI Wahyu Hidayat Sudjatmitko.
Kegiatan kemudian dilanjut dengan peninjauan sejumlah alpalhan yang digunakan oleh Korps Baret Jingga. Pada kesempatan tersebut, Prabowo mendapat penjelasan perihal alpalhan tersebut dari para personel Kopasgat. (Z-4)
Bagi Menteri Pertahanan RI Sjafrie Syamsoedin, menginjakkan kaki kembali di Sarajevo membawa perasaan nostalgia yang mendalam.
Selain melakukan pertemuan bilateral, Sjafrie beserta jajaran juga meninjau langsung fasilitas industri pertahanan Turki di ASELSAN.
"Pertemuan nanti diharapkan lancar dan konstruktif, serta mencerminkan semangat kedua pihak untuk memperkuat kemitraan strategis Indonesia-Turki,"
Sjafrie memberikan perhatian khusus bagi para kadet yang bercita-cita menjadi penerbang TNI Angkatan Udara (AU).
Upaya penangkapan itu merupakan bentuk sikap tegas pemerintah dalam melindungi sumber daya alam negara dari pihak-pihak yang bertanggung jawab.
Menhan Sjafrie Sjamsoeddin mengatakan TNI akan menambah 150 batalyon TNI teritotial infantreri
Selain menyediakan sumur bor untuk kebutuhan harian, pemerintah juga memasang mesin penjernih air berteknologi RO.
Pemerintah melalui Kementerian Pertahanan (Kemwnhan) bergerak cepat menangani krisis air bersih di lokasi bencana Sumatra Utara.
Empat Unit Kendaraan Operasional Diserahkan kepada Kementerian Pertahanan Republik Indonesia Guna Percepatan Bantuan di Wilayah Terdampak Bencana.
Mabes TNI menyerahkan sepenuhnya keputusan pembelian jet tempur J-10 buatan China kepada Kementerian Pertahanan.
Kementerian Pertahanan Republik Indonesia (Kemenhan RI) memberikan dukungan penuh terhadap penyelenggaraan kejuaraan lomba baris-berbaris bertajuk Bela Negara Cup.
Presiden menekankan kekuatan pertahanan tidak hanya menjadi simbol kedaulatan, tetapi juga kunci untuk melindungi kekayaan alam bangsa.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved