Headline
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.
Kumpulan Berita DPR RI
THOMAS Bryant melesakkan slam dunk saat laga menyisakan 14,9 detik dan memastikan Washington Wizards menang 123-122 atas Brooklyn Nets, Senin (4/1) WIB.
Bradley Beal memimpin Wizards dengan 27 poin dan 10 rebound serta memberikan assist untuk poin penentuan yang dicetak Bryant.
Akhir laga di Barclays Center, Brooklyn, penuh drama dengan Timothe Luwawu-Cabarrot membawa Nets unggil 122-121 lewat lay-up saat laga menyisakan 28,2 detik.
Baca juga: Kalahkan Grizzlies, Lakers Bukukan Kemenangan Beruntun Ketiga
Setelah melakukan timeout, Beal yang di-double team memberikan umpan kepada Bryant yang berada di bawah ring.
Irving, yang mencetak angka tertinggi dengan 30 poin, gagal melesakkan tembakan tiga angka saat laga menyisakan kurang dari 6 detik. Meski Nets sukses mendapatkan rebound, upaya Durant juga gagal mencapai sasaran.
Russell Westbrook mengakhiri laga dengan 24 poin dan 10 rebound untuk Wizards. Sebelumnya, Westbrook membukukan triple dounle di empat laga pertamanya bersama Wizards.
Bryant mencetak 21 poin dan 14 rebound untuk Wizards yang membukukan dua kemenangan beruntun setelah kalah lima kali beruntun di awal musim. (AFP/OL-1)
New York Knicks mempertahankan dominasi mereka atas Brooklyn Nets dengan membukukan kemenangan beruntun ke-12 setelah Karl-Anthony Towns mencetak 37 poin.
Pebasket Brooklyn Nets Cam Thomas terpaksa absen selama tiga hingga empat pekan akibat cedera hamstring di kaki kiri yang dialaminya di laga NBA kontra Indiana Pacers.
Spurs mempersembahkan kemenangan 118-107 atas Brooklyn Nets, dipimpin performa luar biasa dari Victor Wembanyama.
Langkah Atlanta Hawks menukar Kobe Bufkin ke Brooklyn Nets juga membuka fleksibilitas lebih besar dalam susunan pemain mereka.
Pengiriman Michael Porter Jr ke Brooklyn Nets adalah upaya Denver Nuggets guna mendukung bintang utama mereka, Nikola Jokic, kembali menjadi juara NBA.
Jordi Fernandez akan menggantikan pelatih interim Kevin Ollie, yang mengisi posisi Jacque Vaughn, yang dipecat Februari lalu.
Atlanta Hawks mengirimkan Trae Young ke Washington Wizards dalam sebuah kesepakatan pertukaran pemain (trade) yang dramatis.
Tyrese Maxey menjadi motor kemenangan Philadelphia 76ers dengan mencetak 39 poin dan 10 assist, membawa Sixers bangkit dari ketertinggalan 16 poin di kuarter ketiga dari Washingtin Wizards.
Kepindahan ke Washington Wizards dari Houston Rockets membuka lembaran baru bagi Cam Whitmore untuk mendapat peluang peran lebih besar di tim yang tengah membangun ulang.
Dengan mendatangkan Kyle Kuzma, yang musim ini mencatatkan rata-rata 15,2 poin, 5,8 rebound, dan 2,5 assist, Milwaukee Bucks berharap bisa meningkatkan performa mereka.
Boston Celtics menyelesaikan musim ke-15 mereka dalam sejarah klub dengan 60 kemenangan atau lebih.
Kemenangan Lakers ditopang 40 poin dari Anthony Davis dan 31 poin dari LeBron James.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved