Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
RUMAH Sakit Umum Daerah (RSUD) Doktor Hendrikus Fernandez Larantuka berhasil melakukan operasi pemisahan bayi kembar siam bernama Laurentina dan Laurentini. Sebelumnya, bayi itu menempel di bagian dada hingga perut.
Operasi tersebut ditangani sepuluh dokter spesialis dari RSUD dr. Soetomo Surabaya, dan dibantu tim medis dari RSUD Prof. Dr. W Z Johannes Kupang, serta RSUD Tc Hilers Maumere.
Penjabat Bupati Flores Timur Doris Alexander Rihi pun menyampaikan terima kasih atas kolaborasi semua Tim dokter yang telah bekerja dengan sangat baik.
Baca juga: Pj Bupati Flotim Ajak Warga Doakan Kelancaran Operasi Bayi Kembar Siam
"Segala upaya dan keberhasilan dari operasi bayi kembar siam ini, merupakan bentuk dari tanggung jawab kebersamaan kelompok secara optimal," tutur Doris di Larantuka, Minggu (7/5).
Sementara itu Dokter Spesialis Bedah Anak, dokter Ariandi setiawan mengucapkan terima kasih kepada seluruh tim dan masyarakat Flores Timur. Ia bersyukur bahwa proses operasi berjalan dengan baik. Menurutnya, secara teknis kerja tim, mulai dari persiapan hingga anestesi untuk operasi, berjalan sesuai rencana.
Baca juga: 10 Dokter Spesialis akan Operasi Bayi Kembar Siam di Flores Timur
Kendati operasi berjalan dengan baik dan kedua bayi dalam keadaan selamat, tantangan masih belum selesai. Keduanya masih harus mendapat pantauan ekstra intensif dari tim dokter hingga beberapa hari ke depan hingga melewati masa krisis pascaoperasi. Terutama untuk proses penutupan lobang di dekat rongga dada. (Z-11)
Pelayanan kesehatan yang aman dan bermutu di provinsi kepulauan
SEJUMLAH Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) di wilayah Aceh dan Sumatra Utara mulai kembali beroperasi pascabencana. Namun, operasional layanan kesehatan tersebut masih menghadapi kendala.
Kemendagri akan berkoordinasi dengan kepala daerah untuk mengirim para dokter di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) ke lokasi bencana banjir Sumatra.
RSUD dr. Iskak Kabupaten Tulungagung telah mengimplementasikan digitalisasi pada sistem pendaftaran, antrean, rekam medis, resep, penunjang, hingga sistem manajemen.
Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengungkapkan bahwa masih ada 66 kabupaten/kota di Indonesia yang belum memiliki rumah sakit umum daerah (RSUD) tipe C.
Sebanyak 45 rumah sakit (RS), terdiri atas RS vertikal milik Kementerian Kesehatan, milik pemerintah daerah, swasta mendapatkan penghargaan.
Kedua bayi mengalami dempet di bagian dada dan perut. Selain itu, jaringan lever dan selaput jantung mereka juga menyatu.
SALAH satu bayi kembar siam yang sudah menjalani operasi pemisahan, Laurentina meninggal dunia di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Hendrikus Fernandez Larantuka di Flores Timur, Jumat, (12/5).
Pimpinan tim dokter dari RS doktor Soetomo Surabaya yang melakukan operasi terhadap bayi kembar siam itu Kohar Hari Santoso mengatakan kondisi kedua bayi membaik.
Pj Bupati Flores Timur Doris Alexander Rihi, mengajak semua warga berdoa agar operasi bayi kembar siam yang dimulai sekitar pukul 09.00 Wita, berjalan lancar dan menuai hasil positif.
Tidak hanya ditangani tim medis andal, operasi pemisahan tubuh bayi juga didukung fasilitas kesehatan memadai.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved