Headline
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Gibran duga alih fungsi lahan picu tanah longsor di Cisarua.
Kumpulan Berita DPR RI
SATU rumah di Kampung Lebak Cihideung RT 2 RW 17 Desa Jayagiri, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat rusak parah akibat tergerus longsor. Peristiwa pada Selasa (17/12/2019) sore itu dipicu setelah wilayah Lembang diguyur hujan lebat selama empat jam. Beruntung, tidak ada orang ketika rumah tersebut roboh. Namun, satu unit motor tak sempat terselamatkan dan mengalami rusak berat karena tertimpa reruntuhan material bangunan.
Ketua RT setempat, Jajang Rosadi mengatakan, begitu menerima laporan, warga langsung mengecek lokasi dan memastikan tidak ada korban luka maupun jiwa dalam bencana tersebut.
"Kejadiannya sekitar jam 17.30 WIB karena kondisi tanah labil sehingga menimbulkan longsor. Apalagi ditambah dengan saluran pembuangan air tak teratur," kata Jajang, Rabu (18/12/2019).
Pasca kejadian, warga berinisiatif gotong royong membersihkan puing-puing yang tersisa. Sisa bangunan yang masih berdiri rencananya akan dirobohkan untuk menghindari kejadian serupa.
"Perkiraan kerugian sekitar Rp 30 juta. Kalau untuk tindakan selanjutnya kami akan menunggu pemilik rumah karena kebetulan lagi kosong," ujarnya.
baca juga: Harga Bawang Merah dan Cabai Rawit di Karawang Naik
Jajang menuturkan, bencana tersebut juga menyebabkan tiga rumah lainnya terancam karena pondasi sisi tembok bangunan tergerus karena akibat hujan semalaman.
"Akses jalan warga juga terputus, mudah-mudahan aparat desa maupun instansi terkait segera memperbaiki," tuturnya. (OL-3)
Pada 1 hingga 25 Januari 2026 telah terjadi sebanyak 58 kejadian bencana di Kabupaten Majalengka dengan 2.253 warga dan 716 rumah yang terdampak.
Total nilai bantuan sebesar Rp295.499.850 yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN).
Pada hari ketiga, petugas kembali menemukan sembilan body pack yang diserahkan kepada tim Disaster Victim Identification (DVI) Polda Jawa Barat.
Cuaca ekstrem berupa hujan lebat yang mengguyur wilayah Bandung Barat selama dua hari berturut-turut memicu pergeseran tanah skala besar.
Dalam peristiwa ini, terdapat dua orang tertimpa pohon tumbang saat melintas menggunakan sepeda motor. Korban mengalami luka ringan dan telah mendapatkan penanganan medis.
WAKIL Gubernur Jawa Barat Erwan Setiawan menyatakan lokasi longsor di Kampung Pasir Kuning, Desa Pasirlangu, Kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat, merupakan lahan milik Perhutani.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved