Headline
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Menkeu disebut tidak berwenang mengganti pejabat, terutama untuk eselon I dan II.
Kumpulan Berita DPR RI
PEMERINTAH Jepang mendukung langkah-langkah yang diambil pemerintah Indonesia berkait pencegahan penyebaran virus korona baru (Covid-19) yang telah menyerang puluhan negara.
"Jepang mendukung kebijakan yang dikeluarkan pemerintah Indonesia terkait pencegahan penyebaran infeksi virus korona," ujar Duta Besar Jepang untuk Indonesia Masafumi Ishii dalam sebuah pesan tertulis, Senin (9/3).
Pesan tertulis Duta Besar Ishii menanggapi pesan video Presiden Joko Widodo.
Baca juga : Diplomat Asing Tinggalkan Korut Usai Dikarantina
Seperti yang telah disampaikan oleh Presiden Jokowi, yang harus dikhawatirkan adalah berita-berita hoaks dan reaksi berlebihan.
Ishii menekankan, warga negara Jepang yang tinggal di Indonesia bukan merupakan sumber penyebaran virus korona, melainkan sahabat Indonesia.
'Mari kita bersama-sama berupaya menanggulangi isu virus korona. Gotong Royong! Kerja Bersama! Maju Bersama!' tulis Ishii. (OL-7)
Vaksin penguat atau booster Covid-19 masih diperlukan karena virus dapat bertahan selama 50-100 tahun dalam tubuh hewan.
ORGANISASI Kesehatan Dunia (WHO) baru-baru ini mencatatkan jumlah kasus covid-19 secara global mengalami peningkatan 52% dari periode 20 November hingga 17 Desember 2023.
PJ Bupati Majalengka Dedi Supandi meminta masyarakat untuk mewaspadai penyebaran Covid-19. Pengetatan protokol kesehatan (prokes) menjadi keharusan.
PEMERINTAH Palu, Sulawesi Tengah, mengimbau warga tetap waspada dan selalu disiplin menerapkan protokol kesehatan menyusul dua kasus positif covid-19 ditemukan di kota itu.
ORGANISASI Kesehatan Dunia (WHO) mengklasifikasikan jenis virus covid-19 varian JN.1 sebagai VOI atau 'varian yang menarik'.
DINAS Kesehatan (Dinkes) Batam mengonfirmasi bahwa telah terdapat 9 kasus baru terpapar Covid-19 di kota tersebut,
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved