Headline
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Taksiran kerugian itu belum yang diderita masyarakat, termasuk para pelaku usaha.
Kumpulan Berita DPR RI
PRESIDEN Prabowo Subianto menyampaikan ucapan Selamat Hari Natal Tahun 2025 kepada seluruh umat Kristiani di Indonesia. Presiden menilai perayaan Natal menjadi momentum penting untuk memperkuat persatuan nasional di tengah keberagaman bangsa.
“Mari kita jadikan Natal sebagai momentum untuk memperkuat persatuan nasional, memperdalam solidaritas sosial, dan meneguhkan semangat gotong royong,” ujar Presiden Prabowo Subianto melalui kanal YouTube Sekretariat Presiden, Kamis (25/12).
Presiden Prabowo mengajak seluruh elemen masyarakat untuk terus menjaga persatuan dan kebersamaan demi kepentingan bersama seluruh rakyat Indonesia. Menurutnya, nilai-nilai Natal sejalan dengan semangat kebangsaan yang menekankan persaudaraan, solidaritas, dan kepedulian sosial.
Menutup ucapannya, Presiden Prabowo kembali menyampaikan doa dan harapan bagi umat Kristiani serta seluruh rakyat Indonesia agar senantiasa hidup dalam damai dan kebersamaan.
“Sekali lagi, atas nama pemerintah dan atas nama pribadi, saya mengucapkan Selamat Hari Natal kepada seluruh umat Kristiani di Tanah Air. Semoga damai dan pengharapan Natal menyertai saudara-saudara sekalian, dan semoga Tuhan Yang Maha Kuasa senantiasa melindungi seluruh bangsa Indonesia,” ucap Presiden Prabowo. (P-4)
Jimmy Kimmel sampaikan pesan Natal alternatif di Channel 4 Inggris. Ia memperingatkan soal ancaman demokrasi dan sensor pemerintah di bawah Donald Trump.
Raja Charles III menyampaikan pesan Natal yang menyentuh dari Westminster Abbey. Ia menekankan semangat gotong royong, "digital detox," dan pentingnya kerukunan antarumat beragama.
Paus Leo XIV menyoroti memburuknya krisis kemanusiaan di Jalur Gaza dalam pidato Natalnya dan menegaskan solusi dua negara sebagai jalan damai Palestina-srael.
Presiden Prabowo menyampaikan ucapan Natal 2025 kepada umat Kristiani di Indonesia serta mendoakan korban bencana Sumatra
Pesan Natal 2025, Kardinal Suharyo menegaskan bencana alam berkaitan dengan kerusakan lingkungan dan menyerukan pertobatan ekologis.
Tujuan ucapan selamat Natal ini untuk menyampaikan kasih dan kepedulian, menguatkan hubungan keluarga, persahabatan, dan kasih sayang, mendoakan damai, sukacita
Presiden Prabowo menyampaikan ucapan Natal 2025 kepada umat Kristiani di Indonesia serta mendoakan korban bencana Sumatra
Libur Hari Raya Natal 2025 dimanfaatkan ribuan warga untuk berwisata ke Taman Margasatwa Ragunan (TMR), Jakarta Selatan.
Mobilitas masyarakat selama libur panjang akhir tahun di Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, dipastikan meningkat dan berimbas pada peningkatan volume sampah yang ada.
Setelah dua tahun ditangguhkan demi solidaritas terhadap warga Gaza, perayaan Natal akhirnya kembali berlangsung di Bethlehem. Namun warga harus melewati pos pemeriksaan Israel untuk masuk.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved