Headline

Pada perdagangan kemarin, rupiah menguat tipis dan ditutup di level Rp16.936 per dolar AS.

22/1/2026 10:38

Volume Sampah di Kendari Capai 300 Ton per Hari Awal 2026

Armada truk sampah menurunkan muatan di Tempat Pembuangan Akhir Sampah (TPAS) Puuwatu, Kendari, Sulawesi Tenggara, Kamis (22/1/2026). Pemerintah Kota Kendari mencatat volume sampah harian di wilayah tersebut pada awal 2026 mencapai 300 ton per hari atau meningkat 47 ton dibandingkan volume harian pada 2025, yakni 253 ton per hari, yang didominasi sampah organik rumah tangga dan kuliner. ANTARA FOTO/Andry Denisah/sas

Baca Juga