Headline

Publik diminta terus bersikap kritis terhadap tindakan aparat.

23/8/2025 23:38

Tradisi Hekente di Wakatobi, Perempuan Menombak Ikan Saat Air Surut

Warga menombak ikan saat atraksi Hekente di Desa Sombu, Wakatobi, Sulawesi Tenggara, Sabtu (23/8/2025). Hekente merupakan tradisi mencari ikan secara tradisional yang dilakukan perempuan Wakatobi saat air surut menggunakan alat sederhana. Tradisi ini tidak hanya membantu perekonomian keluarga, tetapi juga menjadi simbol kemandirian perempuan di wilayah tersebut.

ANTARA FOTO/Andry Denisah/sas

Baca Juga