Headline
BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.
BEI sempat hentikan sementara perdagangan karena IHSG terkoreksi 8%.
Kumpulan Berita DPR RI
Reward bagi pelapor kasus korupsi saat ini 0,02% dari nilai kerugian negara yang dikembalikan, dinilai terlalu kecil untuk mendorong masyarakat ikut berpartisipasi melapor pada KPK.
PMKS yang kian banyak di Kota Depok, apalagi menjelang Ramadan diduga karena ada pihak yang menggerakkannya.
Kesepakatan antara LPSK dan KPK ini untuk melanjutkan MoU sebelumnya yang sudah berakhir dua tahun lalu.
Pasal 122 UU MD3 disebut dapat membelenggu kebebasan berpendapat ketika berkaitan dengan sikap dan pernyataan terhadap DPR.
Mendikbud Mohammad Nasir mengatakan 110.946 siswa dinyatakan lulus dari total 586.155 peserta SNMPTN.
Wanca itu kembali mengemuka dan disebuk MAKI bisa diwujudkan melalui implementasi Pasal 10 KUHP.
Taman Nasional Gunung Leuser, Taman Nasional Kerinci Seblat, dan Taman Nasional Bukit Barisan Selatan masuk dalam daftar merah International Union for Conservation of Nature (IUCN). Pemerintah berusaha mengubah kondisi itu.
Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengatakan, dengan penataan itu, layanan teknologi seluler tidak padat lagi dan tidak lemot lagi.
Banyak detil aturan yang menurut Komnas HAM perlu diperbaiki dalam RUU Tindak Pidana Pemberantasan Terorisme agar tidak terjadi pelanggaran HAM dalam proses penangkapan dan penahanan.
Jokowi-Prabowo diprediksi tetap menjadi pasangan tanding paling berpeluang ketimbang Jokowi dengan lawan yang lain.
Jakarta, dan daerah penyangganya yakni Bogor, Depok, Tangerang, Bekasi, Puncak dan Cianjur (Jabodetabekpunjur) menyumbang Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) Nasional sebesar 19,93%.
Tes ombak beberapa waktu lalu dinilai sekadar mengecek elektabilitas Prabowo. Jika tingkat elektabilitas itu tidak juga naik, kemungkinan besar baik Gerindra maupun PKS tidak akan mengusungnya.
Pemerintah hingga kini masih mencari operator yang terbaik untuk mengatur operasional bus Trans-Patriot dan menyiapkan subsidi sebesar Rp1.200 per penumpang.
Meski diprediksi akan menuai sejumlah penolakan di lembaga dewan, KPU bernjanji tetap akan mencantumkan larangan bagi mantan napi korupsi untuk menjadi caleg.
Komitmen pemerintah membangun wilayah perbatasan disebut Wiranto akan dirasakan hasilnya jika koordinasi baik. Upaya koordinasi di bawah Bupati Merauke Frederikus Gebze diapresiasi pemerintah pusat karena telah menghasilkan perluasan wilayah pertanian.
Di tengah kondisi yang belum pasti ini, PKS sebagai partai yang kini paling akrab Gerindra itu malah memprediksi Prabowo tidak akan daftar sebagai capres, dan menyerahkannya ke kandidat partai yang lain.
Keluarga salah satu bocah korban penelanjangan mendapatkan tekanan untuk mencabut laporan. Meski begitu, kasus itu bisa tetap dilanjutkan polisi, meski laporan itu dicabut.
Pengembangan kawasan perbatasan di Kabupaten Merauke, Papua, dilakukan salah satunya dengan perluasan wilayah pertanian. Lahan untuk pembangunan Pos Lintas Batas Negara (PLBN) yang terus dikembangkan disiapkan dengan koordinasi berbagai pihak.
Di luar kasus hukum yang tengah berjalan, kondisi psikologis dua bocah yang ditelanjangi dan diarak warga itu, perlu diperhatikan dengan serius.
Para gelandangan dan pengemis akan diberikan bantuan lewat program Desaku Menanti, sebagai upaya mengatasi kemiskinan.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved