Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
Film Jumbo karya sutradara debut Ryan Adriandhy menorehkan catatan baru yang masuk dalam urutan keempat film Indonesia terlaris sepanjang masa.
Kesuksesan ini melewati raihan penonton film animasi Hollywood “Frozen II” (2019) yang saat ini tercatat menjadi film animasi terlaris di Indonesia, dengan 4,6 juta penonton.
Film animasi Jumbo terus mencetak rekor baru. Setelah melewati angka 2 juta penonton dalam 11 hari, jumbo sukses mencatatkan 3 juta penonton dalam waktu dua pekan tayang di bioskop sejak Lebaran.
FILM animasi Jumbo mencetak sejarah baru di industri film Indonesia, hanya dalam 7 hari sejak penayangan perdananya, Jumbo resmi menembus 1 juta penonton per Minggu, 6 April 2025
Ada lebih dari 420 kreator terbaik di berbagai kota di Indonesia turut menjadi bagian perjalanan film animasi Jumbo.
BUNGA Citra Lestari (BCL), penyanyi yang telah sukses dengan 7 Piala AMI Awards, resmi merilis single terbaru berjudul Selalu Ada di Nadimu.
Ariel merasa tertantang untuk mengisi suara dalam film animasi, terutama karena dia harus menyamakan emosi suara dengan emosi karakter.
Sebagai seorang ibu, BCL merasa sangat tersentuh dengan pesan yang disampaikan film Jumbo.
Selain mengisi suara sosok Ibunda dari karakter utama Don pada film tersebut, Bunga Citra Lestari juga mengisi Original Soundtrack (OST) Jumbo, berjudul Selalu Ada Di Nadiku.
Film animasi Jumbo dibintangi oleh para pengisi suara bertabur bintang di antaranya adalah Bunga Citra Lestari (BCL), Ariel NOAH, Cinta Laura Kiehl, dan Angga Yunanda.
Jumbo menceritakan tentang Don, seorang anak laki-laki berusia 10 tahun, yang menyukai cerita dongeng buatan ayah dan ibunya.
Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik
LOAD MORECopyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved