Berita Terbaru Tausiyah Hari Ini

  • Puasa dan Toleransi Beragama

    01/4/2022 17:12

    TOLERANSI ialah nilai kemanusiaan dan semua orang membutuhkannya. Toleransi dibutuhkan karena setiap orang memiliki perbedaan-perbedaan.

  • Keutamaan 10 Hari Ramadan

    01/4/2022 17:12

    "Apakah rahmat Tuhan hanya tercurah pada 10 malam pertama? Tidak. Rahmat Tuhan tercurah setiap saat di Ramadan maupun di luar Ramadan," ujarnya.

  • Kesabaran akan Berbuah Manis

    01/4/2022 17:12

    MEMAKNAI kesabaran dari kisah Nabi Yusuf yang memiliki kesabaran hingga tanpa batas dan berbuah manis meski butuh waktu yang tidak sebentar.

  • Istikamah dalam Beragama

    01/4/2022 17:12

    ISTIQOMAH terambil dari kata qomah yang biasa diterjemahkan dengan berdiri, ketika salat diperintahkan aqimussollah dengan terjemahan dirikanlah salat.

  • Doa yang Dikabulkan

    01/4/2022 17:12

    JANGANLAH bersedih ketika doa yang dipanjatkan tak kunjung dikabulkan Allah SWT dan jangan terlalu bangga pada saat doa kita diijabah.

  • Besarnya Nikmat dan Rezeki dari Allah

    01/4/2022 17:12

    DALAM salah satu riwayat dikatakan bulan Ramadan ialah bulan yang di dalamnya Allah akan tambahkan rezeki bagi orang-orang yang beriman.

  • Meraih Cinta Allah

    01/4/2022 17:12

    MERAIH cinta Allah merupakan suatu pertanyaan yang sering kita dengar dan tanyakan. Jawabannya ialah tidak mudah apalagi cinta memiliki bermacam-macam penjelasan, filosofi, dan makna.

  • Bacalah Al-Qur’an

    01/4/2022 17:12

    TUHAN memiliki sifat yang maha pengasih dan maha penyayang menunjukkan cinta dan kasihnya dengan menurunkan Al-Qur’an yang terdiri atas 30 juz.

  • Indahnya Bersyukur

    01/4/2022 17:12

    TERDAPAT sabda Nabi yang menyatakan aku kagum menyadari dan melihat keadaan seorang mukmin kalau dia mendapat nikmat dia bersyukur dan kalau dia mendapat musibah dia bersabar.

  • Bersahabat dengan Musibah

    01/4/2022 17:12

    IMAM Besar Masjid Istiqlal Prof Nasaruddin Umar mengatakan orang yang bersahabat dengan musibah akan menjalani kehidupan dengan tenang.

  • Sedekah di Bulan Ramadan

    01/4/2022 17:12

    BULAN Ramadan merupakan bulan kesempatan untuk terus memperbanyak amal-amal baik dan pada bulan Ramadan pintu-pintu surga dibuka.

  • Diam itu Emas

    01/4/2022 17:12

    IMAM Besar Masjid Istiqlal Prof Nasaruddin Umar menjelaskan makna diam itu emas.

  • Zikir dan Ketenangan Batin

    01/4/2022 17:12

    SALAH satu yang sangat ditekankan Al-Qur'an dan hadis-hadis nabi ialah zikir. Berzikirlah mengingat Allah dengan zikir yang banyak.

  • Kekuatan Berjemaah

    01/4/2022 17:12

    ADA istilah baru yang sering diungkapkan oleh para ahli manajemen, yakni the power of we atau kekuatan bersama.

  • Kekuatan Doa

    01/4/2022 17:12

    TERDAPAT ibadah yang banyak di antara kita tidak menyadari bahwa itu ialah ibadah dan dicintai Allah SWT.

  • Makna Kemenangan Idul Fitri

    01/4/2022 17:12

    KITA sering kali mendengar atau mengucapkan minal aidin wal faizin di saat Hari Raya Idul Fitri.

  • Ribuan Muslim di Brebes Ikuti Pengajian Jiping selama Ramadan

    16/5/2018 17:23

    SELAMA bulan suci Ramadan, di Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, ada sebuah ponpes yang menggelar pengajian yang diikuti oleh ribuan orang

  • Ketua DPRD Ingatkan 4 Hal kepada Masyarakat Kota Bogor

    19/8/2016 06:04

    KETUA DPRD Bogor, Atang Trisnanto mengajak masyarakat untuk menanamkan empat hal yang diajarkan dalam Al Quran.

  • Gus Muwafiq: Kiai dan Ulama Wajib Gaungkan Moderasi Beragama untuk Kedamaian NKRI

    19/8/2016 06:01

    Moderasi itu adalah memahami bahwa ada sesuatu yang saling membutuhkan dan saling ketergantungan dalam hal apa pun.

  • Menuju Derajat Tertinggi di Sisi Allah SWT

    19/8/2016 06:01

    PUASA bukan sekadar kewajiban, tetapi sebuah ibadah yang mengangkat derajat manusia ke tingkat tertinggi di sisi Allah SWT.

Foto Terbaru

Media Indonesia berusaha menghadirkan foto-foto eksclusive sehingga pembaca dapat melihat kejadian aktual dengan lebih baik

LOAD MORE