Minggu 26 Maret 2023, 05:30 WIB

Konsumsi Oralit tidak untuk Orang Berpuasa

Iam/H-1 | Pernik
Konsumsi Oralit tidak untuk Orang Berpuasa

Dok. Istimewa

 

GARA-GARA postingan seorang nitizen yang menyebut dengan mengonsumsi oralit saat puasa bisa menambah kebugaran badan menjadikan sebagian warga percaya dan memborong garam oralit di apotek.

Menanggapi hal itu, Ketua Umum Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) dr Adib Khumaidi tidak menganjurkan mengonsumsi oralit saat berpuasa. "Tapi kalaupun ada oralit sah-sah saja boleh, tapi kita tidak menganjurkan bahwa itu sebuah kebutuhan," katanya.

Cairan oralit itu kan mengganti cairan tubuh yang hilang, sedangkan puasa itu tidak menghilangkan cairan tubuh.

Kepala Biro Komunikasi dan Pelayanan Publik Kemenkes Siti Nadia Tarmizi mengimbau agar masyarakat tidak perlu melakukan panic buying oralit di apotek. "Salah satu manfaat puasa ialah detoksifikasi. Dari berbagai kajian kesehatan puasa memberikan manfaat bagi tubuh bukan membuat kita menjadi dehidrasi, kecuali bagi yang memiliki kondisi penyakit atau sakit lainnya," pungkasnya. (Iam/H-1)

 

Baca Juga

MI/Ardi

Muhammadiyah Salurkan Bantuan buat Warga Palestina

👤AT/H-2 🕔Kamis 20 April 2023, 06:20 WIB
Aksi solidaritas tersebut dalam menyikapi kondisi warga Palestina yang terusik ibadahnya akibat tindakan Israel yang melakukan intimidasi...
Dok. TNI AU

Lanud Sutan Sjahrir Gelar Bazar Murah

👤YH/H-2 🕔Kamis 20 April 2023, 06:15 WIB
MENJELANG perayaan Hari Raya Idul Fitri 1444 H/2023, Lanud Sutan Sjahrir menggelar bazar murah untuk warga sekitar Tunggul Hitam, Kota...
ANTARA/Syaiful H

Lomba Tabuh Beduk untuk Pelihara Kearifan Lokal

👤Ant/H-1 🕔Rabu 19 April 2023, 06:30 WIB
Festival Beduk setiap tahun ini juga dimaksudkan untuk menjaga nilai-nilai kebudayaan yang baik ini tidak punah pada generasi...

RENUNGAN RAMADAN

CAHAYA HATI


JADWAL IMSAKIYAH
Sabtu, 10 Jun 2023 / Ramadan 1443 H
Wilayah Jakarta dan Sekitarnya
Imsyak : WIB
Subuh : WIB
Terbit : WIB
Dzuhur : WIB
Ashar : WIB
Maghrib : WIB
Isya : WIB

PERNIK RAMADAN