Headline
RI-AS membuat protokol keamanan data lintas negara.
F-35 dan F-16 menjatuhkan sekitar 85 ribu ton bom di Palestina.
TUNGGAL putra Indonesia Jonatan Christie berhasil mengalahkan wakil Thailand, Kunlavut Vitidsarn, pada pertandingan Grup B BWF World Tour Finals 2024.
Jojo, sapaan Jonatan Christie, menang dua gim langsung dengan skor 21-15 dan 21-12 atas Vitidsarn di Hangzhou Olympic Sports Centre Gymnasium, Hangzhou, Jumat (13/12). Atas hasil itu, Jojo pun memastikan lolos ke babak semifinal BWF World Tour Finals 2024.
Walaupun meraih kemenangan, Jojo mengeluhkan kondisi bola yang memiliki laju sedikit lambat. Akibatnya, ia harus lebih kuat melakukan pukulan. "Dan ketika banyak melakukan reli, saya berusaha memasang gestur yang seolah-olah tidak capek, fighting spiritnya lagi. Tidak boleh meredup," kata Jojo dalam keterangannya, Jumat (13/12).
Jojo menyebutkan kekalahan dari wakil Tiongkok, Shi Yu Qi, dalam laga pertama Grup A, dijadikan pelajaran. Ia melakukan evaluasi mendalam untuk memperbaiki setiap kekurangannya. "Karena memang ada pola permainan yang tidak baik, strategi yang tidak berjalan," sebutnya
Di babak semifinal, Jojo bertekad memaksimalkan performa. "Besok di semifinal, siapapun lawannya pasti tidak mudah. Saya harus lebih siap, lebih tahan dan lebih capek lagi. Yang paling penting adalah menikmati setiap momennya, kesempatannya dimaksimalkan," pungkasnya. (M-1)
TUNGGAL putra Indonesia Jonatan Christie berhasil meraih kemenangan di 32 besar Tiongkok Terbuka 2025 melawan Jiang Heng Jason Teh (Singapura).
Jonatan Christie meraih kemenangan 21-17 dan 21-12 atas wakil Singapura, Jiang Heng Jason Teh di putaran pertama Tiongkok Terbuka.
WAKIL Indonesia di turnamen bulu tangkis Jepang Terbuka 2025 satu persatu mulai berguguran, tunggal putra Indonesia, Alwi Farhan harus tersingkir
TUNGGAL putra Indonesia, Jonatan Christie atau Jojo tersingkir dari turnamen Jepang Terbuka 2025 oleh wakil tuan rumah, Kenta Nishimoto.
Jonatan Christie akan menantang pemain tuan rumah Kenta Nishimoto di babak pertama.
LANGKAH tunggal putra Indonesia Alwi Farhan dan Jonatan Christie di ajang Indonesia Terbuka 2025 terhenti di 16 besar.
"Kami sudah terus unggul di gim ketiga tapi kami tidak bisa mengonversi jadi kemenangan,"
Sabar/Reza kalah dari pasangan Denmark, Kim Astrup/Anders Rasmussen, dua gim langsung dengan skor 23-21 dan 21-13
PASANGAN ganda putra Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani berhasil mengalahkan pasangan Malaysia Aaron Chia/Soh Wooi Yik di BWF World Tour Finals 2024.
PASANGAN ganda putri Febriana Dwipuji Kusuma/Amallia Cahaya Pratiwi kalah dari Pasangan Tiongkok Chen Qing Chen/Jia Yi Fan 14-21,19-21 di pertandingan Grup B BWF World Tour Finals.
TUNGGAL putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung atau Jorji tersingkir dari BWF World Tour Finals 2024 setelah kalah dari wakil Tiongkok Wang Zhi Yi.
Copyright @ 2025 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved