Headline
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Diskoneksi antara tren rupiah dan IHSG dipengaruhi kredibilitas kebijakan makro.
Kumpulan Berita DPR RI
ATLET panahan Indonesia Rezza Octavia harus terhenti di babak 32 besar nomor perorangan putri di Olimpiade Paris 2024.
Rezza, sebelumnya, mampu mengalahkan wakil Kanada Virgine Chennier di babak 64 besar. Set pertama, Rezza unggul 27-24.
Di set kedua, giliran Virgine unggul 26-30. Rezza kembali unggul di set ketiga, 26-23 dan di set ia juga keempat unggul 25-24. Total, Rezza menang dengan poin, 6-2 atas Virgine.
Baca juga : Rezza Octavia, Atlet Panahan Berbakat di Olimpiade Paris 2024
Atas kemenangan itu, Rezza pun berhak tanpil di babak 32 besar. Ia ditantang wakil Korea Selatan, Lim Sihyeon. Tidak berselang lama, pertandingan 32 pun digelar.
Saat melawan Lim, Rezza sama sekali tidak mampu berbicara banyak. Ia selalu tertinggal, di set pertama, ia kalah 27-28. Set kedua, kembali tertinggal 26-27.
Di set terakhir, atau set ketiga, Rezza kalah 27-29 atas Lim dan menutup laga dengan perolehan poin 0-6.
Atas hasil itu, perjuangan Rezza pun harus terhenti di babak 32 besar Olimpiade Paris 2024 cabang olahraga panahan nomor tunggal putri. (Z-1)
Rifda Irfanaluthfi merupakan atlet senam pertama Indonesia yang tampil di ajang Olimpiade, di Olimpiade Paris 2024.
Atlet panjat tebing Indonesia, Veddriq Leonardo, resmi masuk dalam daftar nominasi penghargaan “The World Games Athlete of the Year 2024” yang diumumkan oleh IWGA
Olympic Solidarity adalah inisiatif program pengembangan global dari IOC yang bertujuan mendukung NOC di semua negara anggota di seluruh dunia.
KIPRAH Indonesia di ajang olahraga internasional multievent terbilang cukup membanggakan. Terakhir, Indonesia mencatatkan torehan apik pada ajang Olimpiade 2024 Paris.
Di Olimpiade Paris 2024, baik LeBron James maupun Stephen Curry memainkan peran penting dalam perolehan medali emas Amerika Serikat (AS).
Gregoria Mariska Tunjung dan Veddriq Leonardo sukses mempersembahkan medali dari Olimpiade Paris 2024.
Diananda baru mengetahui sedang mengandung tepat sebelum melakoni laga final panahan.
Kejurnas diikuti 1.360 atlet dari 116 klub panahan.
Timnas panahan Indonesia menyabet 4 medali emas dan 1 perunggu di nomor recurve. Di nomor compound, tim berhasil memenangkan 2 emas dan 1 perunggu.
Cabang triathlon melalui nomor duathlon mixed team relay sukses mempersembahkan emas bagi Indonesia.
Tambahan emas pertama datang dari arena triathlon melalui nomor duathlon estafet putri.
Diananda Choirunisa sukses mengamankan podium tertinggi SEA Games 2025 di dua nomor sekaligus, yakni recurve perseorangan putri dan recurve beregu putri.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved