Headline
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Utusan AS mengungkapkan Dewan Perdamaian juga akan beroperasi di wilayah selain Gaza.
Kumpulan Berita DPR RI
KAPOLRI Jenderal Tito Karnavian melakukan sholat Idul Adha di Masjid Al Ikhlas kompleks Mabes Polri di Jalan Trunojoyo, Jakarta, Rabu (22/8).
Ia tiba di halaman masjid pukul 06.30 WIB mengenakan baju koko warna putih. Di belakangnya, istri Kapolri mengikuti dengan pakaian warna putih pula.
Keduanya tersenyum dan menyalami sejumlah anggota yang menyambut di depan. Kapolri dan istri langsung masuk ke masjid. Salat Idul Adha di Masjid Al Ikhlas dimulai pukul 07.00 WIB. (OL-3)
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved