Headline
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
PERADABAN tidak pernah tumbuh di ruang hampa. Ia dibangun oleh gagasan, dirawat oleh nilai, dan dijaga oleh nalar.
Kumpulan Berita DPR RI
LIBUR sekolah akhir tahun 2025 menjadi salah satu momen yang ditunggu siswa dan orang tua. Selain bertepatan dengan libur semester ganjil, masa liburan ini juga bersinggungan dengan hari libur nasional Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, sehingga waktu libur akan terasa lebih panjang.
Agar tidak salah merencanakan agenda liburan keluarga, berikut informasi lengkap mengenai jadwal libur sekolah akhir tahun 2025 berdasarkan kalender pendidikan di sejumlah provinsi.
Merujuk pada Kalender Pendidikan DKI Jakarta Tahun Ajaran 2025/2026 dalam Keputusan Kepala Dinas Pendidikan Nomor 89 Tahun 2025, berikut jadwal liburnya:
Dengan demikian, siswa di Jakarta akan menikmati libur selama 22 Desember 2025 hingga 4 Januari 2026.
Perlu diketahui bahwa setiap provinsi menetapkan kalender pendidikan masing-masing, sehingga durasi dan tanggal libur bisa sedikit berbeda.
Contoh:
Provinsi Jawa Barat menjadwalkan libur sekolah mulai 29 Desember 2025 hingga 10 Januari 2026.
Karena adanya perbedaan ini, orang tua dan siswa dianjurkan mengecek kalender pendidikan resmi dari Dinas Pendidikan provinsi masing-masing.
Liburan semester ini juga beririsan dengan libur hari besar nasional:
Kombinasi tersebut membuat masa liburan akhir tahun lebih panjang dari biasanya, sehingga cocok dimanfaatkan untuk:
Libur sekolah akhir tahun 2025 berlangsung pada akhir Desember hingga awal Januari 2026. Meskipun setiap provinsi memiliki jadwal berbeda, rata-rata liburan berlangsung sekitar 10-14 hari. Pastikan untuk selalu mengecek kalender pendidikan daerah masing-masing agar perencanaan kegiatan keluarga lebih teratur.(P-4)
Program makan bergizi gratis atau MBG tetap disalurkan selama libur sekolah, Direktur Ekonomi Celios mengusulkan agar MBG dialihkan untuk membantu korban bencana banjir di Sumatra
Pada libur sekolah makan bergizi gratis atau MBG tetap disalurkan dengan skema paket kombinasi. Begini skemanya
DPR menyampaikan dukungan penuh terhadap kebijakan Kepala Badan Gizi Nasional (BGN) yang memastikan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) tetap berjalan selama masa libur sekolah.
Konsep ini sengaja dihadirkan untuk mendekatkan pengalaman edukasi satwa.
Tingginya minat terhadap Edutrip menunjukkan bahwa metode pembelajaran berbasis pengalaman semakin dibutuhkan di dunia pendidikan.
Bagi umat Muslim di Indonesia, libur awal puasa 2026 merupakan momen penting untuk mempersiapkan diri menyambut bulan suci Ramadan.
Cek kalender pendidikan 2025/2026! Jadwal lengkap awal semester, libur, hingga ujian untuk siswa dan guru.
Copyright @ 2026 Media Group - mediaindonesia. All Rights Reserved